Pengemudi Damp Truk Meninggal di Jalan Raya

Selasa, 27 Oktober 2020 - 09:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Damptruk yang mengalami kecelakaan di Jalan Raya Pamekasan Sumenep

Damptruk yang mengalami kecelakaan di Jalan Raya Pamekasan Sumenep

PAMEKASAN, SOROTPUBLIK.COM – Akibat mengalami kecelakaan di akses Jalan Raya Pamekasan Sumenep, tepatnya di Desa Montok, Kecamatan Larangan, Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur pengemudi damp truk meninggal dunia.

Kasatlantas Polres Pamekasan menyampaikan, bahwa peristiwa yang menimpa masyarakat Pamekasan dan Sumenep itu terjadi sekitar pukul 02.00 Waktu Indonesia Barat (WIB).

“Korban yang meninggal dunia sopir damp truk dan penumpang mobil Izusu Panther merupakan balita,” ungkap AKP Deddy Eka, Selasa (27/10/2020).

AKP Deddy Eka menambahkan, akibat peristiwa naas itu beberapa korban yang masih selamat kini dirawat di Puskesmas terdekat dan RSUD Pamekasan.

“Jumlah korban 5 orang, 3 diantaranya merupakan warga Pragaan, Kabupaten Sumenep,” pungkasnya.

Berdasarkat data yang di himpun jurnalis sorotpublik.com, kendaram roda empat yang mengalami kecelakaan di akses Jalan Raya Pamekasan Sumenep itu, Mobil Izusu Panther dan Damptruk yang sedang mengangkut bata putih.

Penulis : Karim

Editor : Heri

Berita Terkait

Proyek Irigasi di Desa Bukabu di Laporkan ke Kejaksaan
Proyek Siluman Viral di Desa Bukabu Sumenep
Aksi Balap Liar di Talango Dibubarkan Polisi
Ratusan Mahasiswa Gelar Aksi di Kantor DPRD Pamekasan
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Suport Bagi Bagi Takjil PJS
PJS Bagi Bagi Takjil di Akses Jalan Nasional
Proyek Faping Kembali Dikerjakan di Desa Ambunten Timur
Bupati Sumenep Santuni Ratusan Anak Yatim

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 18:39 WIB

Proyek Irigasi di Desa Bukabu di Laporkan ke Kejaksaan

Minggu, 23 Maret 2025 - 15:21 WIB

Proyek Siluman Viral di Desa Bukabu Sumenep

Sabtu, 22 Maret 2025 - 23:00 WIB

Aksi Balap Liar di Talango Dibubarkan Polisi

Jumat, 21 Maret 2025 - 14:58 WIB

Ratusan Mahasiswa Gelar Aksi di Kantor DPRD Pamekasan

Kamis, 20 Maret 2025 - 18:12 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Suport Bagi Bagi Takjil PJS

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Proyek Irigasi di Desa Bukabu di Laporkan ke Kejaksaan

Senin, 24 Mar 2025 - 18:39 WIB

BERITA TERKINI

Proyek Siluman Viral di Desa Bukabu Sumenep

Minggu, 23 Mar 2025 - 15:21 WIB

BERITA TERKINI

Aksi Balap Liar di Talango Dibubarkan Polisi

Sabtu, 22 Mar 2025 - 23:00 WIB

BERITA TERKINI

Ratusan Mahasiswa Gelar Aksi di Kantor DPRD Pamekasan

Jumat, 21 Mar 2025 - 14:58 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Suport Bagi Bagi Takjil PJS

Kamis, 20 Mar 2025 - 18:12 WIB