Simpan Sabu, Warga Sumenep Diringkus Polisi di Pamekasan

Minggu, 7 April 2019 - 22:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tersangka SR saat diamankan di Mapolsek Pademawu, Pamekasan. (Foto for SorotPublik)

Tersangka SR saat diamankan di Mapolsek Pademawu, Pamekasan. (Foto for SorotPublik)

Penulis: Ziad/Kiki

PAMEKASAN, SOROTPUBLIK.COM – Jajaran Polsek Pademawu, Pamekasan, Madura, Jawa Timur, berhasil mengamankan SR yang diduga sebagai pengedar sabu pada Sabtu (06/04/2019) malam, sekitar pukul 22.00 WIB.

Tersangka diamankan petugas di pinggir Jalan Pasar Pao, tepatnya di sebelah timur SDN Murtajih 1, Dusun Pasar Pao, Desa Murtajih, Kecamatan Pademawu, Kabupaten Pamekasan.

Tersangka diketahui merupakan warga Dusun Blajud, Desa Karduluk, Kecamatan Pragaan, Kabupaten Sumenep. Ia diamankan petugas lantaran kedapatan menyimpan narkoba jenis sabu-sabu.

Kapolsek Pademawu AKP Sudarisman membenarkan bahwa anggotanya telah berhasil mengamankan seorang warga asal Kabupaten Sumenep sebagai tersangka narkoba.

“Saat dilakukan penggeledahan terhadap tersangka, kami telah menemukan Barang Bukti (BB) berupa 1 pocket klip plastik kecil berisi Narkoba jenis Sabu seberat 0,35 gram,” ungkapnya, Minggu (07/04/2019).

AKP Sudarisman menambahkan, dari tersangka, petugas Satnarkoba Polsek Pademawu juga berhasil mengamankan sejumlah barang bukti (BB) lain. Yakni berupa 4 Handphone, 1 rokok Dji Sam Soe, 1 rokok Marlboro, dompet warna hitam yang berisikan uang sebesar Rp 150.000, SIM C, SIM A, ATM BRI, dan KTP, serta 1 lembar kwitansi emas.

“Setelah selesai dilakukan penyelidikan lebih lanjut, tersangka penyalahgunaan narkoba itu kami serahkan ke Mapolres Pamekasan untuk kepentingan penyidikan lebih lanjut,” pungkas AKP Sudarisman.

Berita Terkait

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB