Sampah Koran Berserakan Usai Shalat Idul Fitri di Sumenep

Jumat, 15 Juni 2018 - 08:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis: Ismi/Heri

Sumenep, SOROTPUBLIK.COM – Sampah koran berserakan bekas alas jamaah shalat Idul Fitri di kawasan Masjid Jamik (Masjid Agung) Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, Jum’at 15 Juni 2018. Dan terlihat Sampah-sampah koran tersebut di pungut oleh pemulung.

Salah satu jamaah shalat Idul Fitri yang enggan disebutkan namanya mengungkapkan, bahwa setiap tahun sehabis shalat Idul Fitri banyak sampah koran itu berserakan di depan Masjid Jamik walau ahirnya sampah-sampah tersebut di pungut oleh pemulung.

“Setiap tahun memang sampah koran banyak didepan Masjid Jamik, tetapi nanti sampah koran itu langsung dipungut oleh pemulung,” ungkapnya, Jum’at (15/06/2018).

Dari pantauan jurnalis sorotpublik.com, terlihat seorang ibu paruh baya memungut sampah koran sisa alas shalat Idul Fitri para jamaah di Masjid Jamik itu. Tetapi hingga berita ini di tayangkan tak terlihat petugas terkait membersikan sampah koran itu.

Berita Terkait

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu
Dinkes Provinsi Jawa Timur Kunjungi Puskesmas Ganding

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Senin, 18 November 2024 - 11:43 WIB

Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Berita Terbaru

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:41 WIB