Pick Up L300 Tabrak Pejalan Kaki di Pamekasan

Sabtu, 29 Juni 2019 - 18:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pick Up L300 No. Pol  L 8116 CF yang menabrak dua pejalan kaki di Jl Raya Desa Pamoroh, Kecamatan Kadur, Kabupaten Pamekasan. (Foto: Ziad/SorotPublik)

Pick Up L300 No. Pol L 8116 CF yang menabrak dua pejalan kaki di Jl Raya Desa Pamoroh, Kecamatan Kadur, Kabupaten Pamekasan. (Foto: Ziad/SorotPublik)

Penulis: Ziad/Kiki

PAMEKASAN, SOROTPUBLIK.COM – Diduga pengendara kurang hati-hati, kecelakaan lalu lintas terjadi di Jl Raya Desa Pamoroh, Kecamatan Kadur, Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur, Sabtu (29/06/2019) sekitar pukul 14.30 WIB.

Kecelakaan tersebut melibatkan kendaraan Pick Up L300 No. Pol L 8116 CF yang dikemudikan Samhaji (36), warga Desa Montorna, Kecamatan Pasongsongan, Sumenep, kontra penyeberang jalan bernama Nurhasanah (14) dan Kholifah (14), keduannya warga Desa Pamoroh, Kecamatan Kadur, Pamekasan.

Kanit Laka Polres Pamekasan, Iptu Tamsil mengatakan, peristiwa tersebut terjadi karena pengemudi kendaraan Pick Up No. Pol. L 8116 CF saat berjalan dari arah Pamekasan menuju Pakong, kurang memperhatikan arus lalu lintas yang ada di depannya.

“Pengendara kurang memperhatikan lalu lintas di depannya, sehingga terjadi kecelakaan dengan penyebrang jalan,” ungkap Iptu Tamsil.

Beruntung, akibat kejadian tersebut kedua korban hanya mengalami luka-luka. Sementara kerugian ditaksir mencapai Rp 7 juta.

Berita Terkait

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu
Dinkes Provinsi Jawa Timur Kunjungi Puskesmas Ganding

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Senin, 18 November 2024 - 11:43 WIB

Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Berita Terbaru

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:41 WIB