Kabel di Tiang Listrik Terbakar, Sebabkan Warga Panik

Rabu, 27 Juni 2018 - 19:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Para petugas PLN perbaiki tiang listrik yang terbakar

Para petugas PLN perbaiki tiang listrik yang terbakar

Penulis: Heri

Sumenep, SOROTPUBLIK.COM – Kabel listrik milik PT PLN yang berlokasi di Jalan Raya Bangkal, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, terbakar sekitar pukul 18.00 WIB. Terbakarnya kabel tersebut diduga akibat korsleting listrik dan hal tersebut terjadi sudah dua kali.

Ibu Yon, pemilik salah satu rumah bersebelahan dengan tiang listrik yang terbakar itu menyampaikan, bahwa peristia terbakarnya tiang listri itu sudah dua kali terjadi, dan sempat di perbaiki oleh pihak PLN, walau kini terjadi kebaran lagi.

“Kebakaran itu terjadi sekitar pukul 18.00 WIB, dan tiang listrik itu terbakar sudah dua kali,” ungkapnya, Rabu (27/06/2018).

Ia memaparkan, akibat kebakaran tiang listrik tersebut dirinya berteriak meminta tolong kepada warga sekitar, walau berselang agak lama petugas PLN datang berdasarkan informasi dari warga yang kebingungan untuk memadamkan api tersebut.

“Tadi saya sempat berteriak meminta tolong kepada warga, sebab saya takut menjalar kerumah saya,” paparnya.

Berdasarkan inforasi yang di himpun jurnalis sorotpublik.com di tempat kejadian perkaran, peristiwa kebakaran tiang listrik tersebut membuat warga sekitar ketakutan dan ada pula warga yang histeris.

Berita Terkait

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 04:08 WIB

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB