Jalan Penghubung Kecamatan Ganding-Guluk-Guluk Sumenep Rusak

Kamis, 13 Juni 2019 - 19:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kondisi jalan penghubung Kecamatan Ganding-Guluk-Guluk, Kabupaten Sumenep yang rusak. (Kolase Foto: Heri/SorotPublik)

Kondisi jalan penghubung Kecamatan Ganding-Guluk-Guluk, Kabupaten Sumenep yang rusak. (Kolase Foto: Heri/SorotPublik)

Penulis: Heri/Kiki

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Salah satu jalan penghubung Kecamatan Ganding dengan Kecamatan Guluk-Guluk, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur lebih dari 1 kilometer kondisinya rusak.

“Meski rusak parah belum juga diperbaiki. Padahal sudah lama rusak,” tutur Nasir, salah satu pengendara roda dua yang tengah melintas, Kamis (13/06/2019).

Menurutnya, beberapa waktu lalu terjadi kecelakaan melibatkan dua pengendara roda dua. Meski pengendara selamat atau hanya luka lecet, namun motor keduanya sama-sama rusak.

“Kami harap untuk segera diperbaiki, sehingga tidak makan korban lagi,” pinta Nasir.

Kondisi yang sama juga terjadi di jalan menuju Wisata Goa Payudan. Jalan di desa Tambuko, Kecamatan Guluk-Guluk, rusak parah.

“Kondisi jalan di sana sangat miris, padahal jalan tersebut menuju akses wisata religi,” ungkap Musyfik, warga Kecamatan Guluk-Guluk yang tak jauh dari jalan tersebut.

Mestinya, sambung dia, Pemerintah Daerah memperhatikan kondisi infrastruktur jalan menuju Goa Payudan. Sebab, Goa Payudan merupakan salah satu aset kekayaan sejarah Kabupaten Sumenep.

Berita Terkait

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 04:08 WIB

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB