Harapan Bupati Sumenep Dalam Rangka HUT Sorotpublik.com Ke 3

Rabu, 3 Oktober 2018 - 18:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis: Ismi/Yusa’

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Tepat tiga tahun media online sorotpublik.com hadir memberikan informasi yang objektif dan lugas bagi masyarakat di sejumlah daerah di Indonesia, khususnya masyarakat Madura, Jawa Timur, baik yang berada di perantauan.

Namun demikian, meskipun tergolong media online yang baru dan berusia tiga (3) tahun, tetapi media online sorotpublik.com sudah mewarnai dan sejajar dengan media online lainnya yang terkenal di Madura, dan itu sungguh mengagumkan.

“Selamat ulang tahun sorotpublik.com yang ke 3 tahun, semoga tambah objektif dalam memberikan informasi kepada masyarakat dan pembaca,” ungkap KH. A. Busyro Karim, saat ditemui di sela-sela kesibukannya, Rabu (03/10/2018).

Bupati dua periode di Kabupaten Sumenep itu berharap, media online sorotpublik.com dapat memberitakan yang membantu pemerintah daerah dalam mendorong program pembangunan dan menciptakan situasi yang kondusif serta positif.

“Semoga ulang tahun yang ke 3 tahun sorotpublik.com dapat mendorong program pembangunan di Kabupaten Sumenep melalui pemberitaan yang positif,” harapnya.

Berita Terkait

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI
Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak
Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan
Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar
Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas
Bappeda Sumenep Genjot Penguatan Sektor Unggulan
Pemkab Sumenep Salurkan Tunjangan Guru Ngaji
Bupati Sumenep Berharap Keuangan Desa Bermanfaat

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 09:16 WIB

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 November 2025 - 06:33 WIB

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Selasa, 18 November 2025 - 14:24 WIB

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Senin, 17 November 2025 - 12:45 WIB

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Minggu, 16 November 2025 - 10:22 WIB

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 Nov 2025 - 09:16 WIB

BERITA TERKINI

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Rabu, 19 Nov 2025 - 06:33 WIB

BERITA TERKINI

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Selasa, 18 Nov 2025 - 14:24 WIB

BERITA TERKINI

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Senin, 17 Nov 2025 - 12:45 WIB

BERITA TERKINI

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:22 WIB