Diguyur Hujan Semalaman, Bangunan Puskesmas di Pamekasan Ambruk

Senin, 28 Januari 2019 - 11:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangunan Puskesmas Pasean, Pamekasan yang atapnya ambruk. (Foto: Ziad/SorotPublik)

Bangunan Puskesmas Pasean, Pamekasan yang atapnya ambruk. (Foto: Ziad/SorotPublik)

Penulis: Ziad/Kiki

PAMEKASAN, SOROTPUBLIK.COM – Hujan yang mengguyur wilayah Kecamatan Pasean, Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur, semalam menyebabkan atap bangunan puskesmas di daerah tersebut ambruk, Senin (28/01/2019) sekitar pukul 03.00 WIB dini hari.

Mendengar kejadian tersebut, pihak Dinas Kesehatan (Dinkes) Pamekasan langsung melakukan peninjauan ke lokasi ambruknya atap bangunan Puskesmas Pasean itu.

Kepala Dinas Kesehatan Pamekasan, Ismail Bey mengatakan, bangunan yang ambruk tersebut merupakan bangunan tua yang sudah tidak ditempati.

“Bangunan itu sudah tua dan rencananya tahun ini bangunan tersebut akan dilakukan perbaikan, di mana hal tersebut sudah dikomunikasikan kepada konsultan terkait,” ungkapnya, Senin (28/01/2019).

Karena itu, meski ambruknya atap bangunan terjadi pada dini hari tadi, kejadian tersebut tidak mengganggu aktivitas puskesmas dan pasien yang dirawat.

Berita Terkait

Pemerintah Sumenep Gencar Lakukan Pembinaan 282 Ribu UMKM
Warga Pasongsongan Diringkus Polisi
Direktur P2NOT Apresiasi Langkah Tegas Polres Sumenep
Kades Ambunten Timur Tinjau Lokasi Tembok Amruk
Tembok Rumah Milik Warga Ambunten Timur Ambruk
Oknum Anggota DPRD Sumenep Diringkus Polisi
KPU Pamekasan Gelar Rapat Pleno Terbuka
Puskesmas Dasuk Ciptakan Inovasi Terbaru di 2024

Berita Terkait

Senin, 9 Desember 2024 - 09:53 WIB

Pemerintah Sumenep Gencar Lakukan Pembinaan 282 Ribu UMKM

Minggu, 8 Desember 2024 - 19:55 WIB

Warga Pasongsongan Diringkus Polisi

Sabtu, 7 Desember 2024 - 18:48 WIB

Direktur P2NOT Apresiasi Langkah Tegas Polres Sumenep

Sabtu, 7 Desember 2024 - 09:45 WIB

Kades Ambunten Timur Tinjau Lokasi Tembok Amruk

Jumat, 6 Desember 2024 - 09:20 WIB

Tembok Rumah Milik Warga Ambunten Timur Ambruk

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Pemerintah Sumenep Gencar Lakukan Pembinaan 282 Ribu UMKM

Senin, 9 Des 2024 - 09:53 WIB

BERITA TERKINI

Warga Pasongsongan Diringkus Polisi

Minggu, 8 Des 2024 - 19:55 WIB

BERITA TERKINI

Direktur P2NOT Apresiasi Langkah Tegas Polres Sumenep

Sabtu, 7 Des 2024 - 18:48 WIB

BERITA TERKINI

Kades Ambunten Timur Tinjau Lokasi Tembok Amruk

Sabtu, 7 Des 2024 - 09:45 WIB

BERITA TERKINI

Tembok Rumah Milik Warga Ambunten Timur Ambruk

Jumat, 6 Des 2024 - 09:20 WIB