Peredaran Narkoba Di Sampang Masih Marak

Senin, 25 Januari 2016 - 10:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sorotpublik.com – Sampang, Meskipun pencegahan dilakukan dengan intens oleh Badan Narkotika (BNK) Sampang, untuk meminimalisir penyalah gunaan narkoba hingga menghabiskan dana 390 juta. Namun hal itu masih belum mampu mengurangi angka kasus narkoba.

“Kami tidak bisa memungkiri peredaran narkoba mengalami peningkatan, meski setiap tahunnya sudah ada anggaran program itu,” Tutur Pelaksana Harian BNK Sampang Rudi Setiady, Senin (25/01/2016).

Rudi yang juga menjabat Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) itu menjelaskan, pihaknya hanya punya wewenang di pencegahan dengan gencar mensosialisasikan ke sejumlah kalangan terutama pelajar dan remaja tentang bahaya narkoba.

Sehingga kedepan, upaya dalam mengantisipasi terus meningkatnya kasus narkoba, pihaknya akan meminta agar di Sampang ada perwakilan tangan kanan dari BNN Pusat.

“Memang anggaran P4GN masih terbatas, tugas kami hanya sebatas sosialisasi tentang bahaya narkoba dan tidak mempunyai wewenang menindaklanjuti, makanya rencana kami itu akan lebih baik karena BNN lebih kepada penindakan,” pungkasnya. (MM/Fin)

 

Berita Terkait

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB