Main Ini, Mulyadi Diciduk Unit Resmob Polres Sumenep

Selasa, 12 Februari 2019 - 12:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Judi Online. (Foto Ist/Net)

Ilustrasi Judi Online. (Foto Ist/Net)

Penulis: Heri/Kiki

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Mulyadi (33), warga Dusun Congcong, Desa Gunggung, Kecamatan Batuan, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur diciduk Unit Resmob Polres Sumenep, Senin (11/02/2019) kemarin.

Kasubag Humas Polres Sumenep, AKP Moh. Heri menjelaskan, warga Dusun Congcong, Desa Gunggung itu diciduk pada saat berada di salah satu warnet di wilayah Kecamatan Kota Sumenep.

“Penangkapan tersangka terjadi sekitar pukul 12.00 WIB, tepatnya di dalam warnet,” terangnya, Selasa (12/02/2019).

AKP Heri menambahkan, barang bukti yang diamankan oleh pihak kepolisian yaitu 1 lembar kertas bukti transfer Rp 695.000 yang digunakan membeli cip judi online bersama sejumlah barang bukti lainnya.

“Tersangka diamankan karena ada laporan masyarakat bahwa tersangka demam judi online, dan barang bukti yang kita amankan berupa transfer uang sebesar Rp 695.000 atas nama rekening KAA,” tambahnya.

Akibat perbuatannya itu, kini tersangka diamankan di Mapolres Sumenep. Ia dijerat dengan pasal 27 ayat 2 dan pasal 45 ayat 2 Undang-Undang No. 19 tahun 2016 tentang ITE.

Berita Terkait

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB