Kurir Sabu Asal Arjasa di Ringkus Reskoba Sumenep

Selasa, 11 September 2018 - 10:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi ringkus

Ilustrasi ringkus

Penulis: Yusa’/Heri

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – AH (23), salah seorang kurir narkoba jenis sabu-sabu yang berasal dari Dusun Karang Lowar, Desa Bilis-Bilis, Kecamatan Arjasa, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur di ringkus reskoba Polres Sumenep.

Kabag Humas Polres Sumenep Ipda Agus, menyampaikan dalam pers rilisnya, penangkapan terhadap tersangka AH (23), berawal dari informasi masyarakat setempat, bahwa AH, merupakan kurir narkoba yang sering ber transaksi di wilayah Kecamatan Arjasa dan dibeberapa tempat lainnya.

“Tersangka di ringkus tim reskoba karena adanya informasi dari masyarakat setempat, dan tersangka warga Desa Bilis-Bilis, Kecamatan Arjaza,” tuturnya, Selasa (11/09/2018).

Ipda Agus menerangkan, AH, berhasil di ringkus oleh pihak tim reskoba Polres Sumenep di depan Kantor Pos yang beralamat di Jalan Raya Arjasa, Desa Kalikatak, Kecamatan Arjasa, Sumenep. Dan berdasarkan keterangan AH, akan melakukan transaksi lagi di tempat yang berbeda.

“Setelah di lakukan penggeledahan oleh petugas ahirnya menemukan barang bukti 1 poket narkoti jenis sabu-sabu se berat kotor 1 gram, yang disimpan di sakunya,” pungkasnya.

Berita Terkait

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI
Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak
Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan
Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar
Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas
Bappeda Sumenep Genjot Penguatan Sektor Unggulan
Jalan Mengelupas di Desa Ambunten Tengah Ditelantarkan
P3-TGAI di Desa Ellak Daya Jadi Sorotan LPK

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 09:16 WIB

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 November 2025 - 06:33 WIB

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Selasa, 18 November 2025 - 14:24 WIB

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Senin, 17 November 2025 - 12:45 WIB

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Minggu, 16 November 2025 - 10:22 WIB

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 Nov 2025 - 09:16 WIB

BERITA TERKINI

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Rabu, 19 Nov 2025 - 06:33 WIB

BERITA TERKINI

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Selasa, 18 Nov 2025 - 14:24 WIB

BERITA TERKINI

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Senin, 17 Nov 2025 - 12:45 WIB

BERITA TERKINI

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:22 WIB