Festival Karnaval Dalam Rangka HUT RI Ke 73 Ricuh

Sabtu, 25 Agustus 2018 - 15:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat ketegangan kericuhan dilerai oleh aparat ke amanan

Saat ketegangan kericuhan dilerai oleh aparat ke amanan

Penulis: Heri/Mol

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Festival karnaval yang di selenggarakan oleh pihak pemerintah Kecamatan Ambunten, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur dalam rangka memperingati hari ulang tahun republik indonesia ke 73 ricuh, karicuhan tersebut disebabkan salah satu peserta festival itu tidak mengalah saat di garis start.

Agus Diharja Putra, selaku Camat Kecamatan Ambunten menyampaikan, peristiwa kericuhan peserta festival karnaval dalam rangka memperingati hari ulang tahun republik indonesia yang ke 73 itu disebabkan salah satu peserta tidak mau mengalah saat di garis start.

“Kericuhan peserta tadi di akibatkan oleh salah satu peserta tidak mau mengalah saat di garis start,” ungkapnya, Sabtu (25/08/2018).

Agus menjelaskan, kericuhan peserta festival karnaval tersebut beruntung tidak berangsur lama, di karenakan pihak panitia dan aparat keamanan segera melerai peristiwa kericuhan yang sempat menjadi tontonan para pengunjung yang melihat festival karnaval yang diselenggarakan pihak Kecamatan yang dihadiri oleh wakil bupati Sumenep.

Vivin (18), salah satu warga Ambunten merasa kanget saat melihat peserta festival karnaval tersebut ricuh, di sebabkan festival karnaval yang di selenggarakan oleh pihak pemerintah Kecamatan Ambunten ricuh baru terjadi pada tahun 2018, dan peristiwa tersebut pada tahun-tahun sebelumnya tidak pernah terjadi.

Berita Terkait

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI
Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak
Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan
Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar
Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas
Bappeda Sumenep Genjot Penguatan Sektor Unggulan
Pemkab Sumenep Salurkan Tunjangan Guru Ngaji
Bupati Sumenep Berharap Keuangan Desa Bermanfaat

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 09:16 WIB

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 November 2025 - 06:33 WIB

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Selasa, 18 November 2025 - 14:24 WIB

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Senin, 17 November 2025 - 12:45 WIB

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Minggu, 16 November 2025 - 10:22 WIB

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 Nov 2025 - 09:16 WIB

BERITA TERKINI

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Rabu, 19 Nov 2025 - 06:33 WIB

BERITA TERKINI

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Selasa, 18 Nov 2025 - 14:24 WIB

BERITA TERKINI

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Senin, 17 Nov 2025 - 12:45 WIB

BERITA TERKINI

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:22 WIB