Antisipasi Terorisme, Polres Sumenep Siagakan Pasukan

Minggu, 17 Januari 2016 - 12:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sorotpublik.com – Sumenep, Polres Sumenep terjunkan personelnya di beberapa tempat vital untuk melakukan penjagaan terhadap terjadinya aksi teror di Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur.

“Untuk mengantisipasi adanya teror bom di Sumenep, kami melakukan penjagaan ketat di tempat-tempat vital, seperti di bank dan di perkantoran,” Jelas AKP Hasanuddin selaku Kabag Humas Polres Sumenep Minggu, (17/01/2016).

Ia menambahkan, sejak terjadinya teror bom di Sarina jalan tamrin Jakarta, pihaknya terus menyiagakan semua pasukannya dan terus melakukan patroli rutin.

“Kami semakin memperketat penjagaan dan melakukan potroli di tempat rawan. Selain itu kami lakukan raziah senjata tajam ditempat yang diperkirakan rawan,” Tambahnya.

Semua Polsek se-Kabupaten Sumenep diintruksikan agar lebih diperketat penjagaan di setiap desa. karena tidak menuntut kemungkinan teror bom juga mengancam pedesaan. Jadi pihaknya mengintruksikan semua aparat Desa agar segera melapor ke Polsek setempat apabila ada persoalan dan sesuatu yang mencurigakan di desanya. (Dit/Fin)

Berita Terkait

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton
Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan
Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan
Beberapa Akses Jalan Kabupaten Rusak Parah

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 06:20 WIB

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:07 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:25 WIB

Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Berita Terbaru

Ilustrasi kecelakaan motor

BERITA TERKINI

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Rabu, 14 Jan 2026 - 06:20 WIB

PEMERINTAHAN

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:21 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Jan 2026 - 07:07 WIB

BERITA TERKINI

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Jumat, 9 Jan 2026 - 05:11 WIB