Warga Kecamatan Manding Dibacok Orang Tak Dikenal

Sabtu, 8 Februari 2020 - 15:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Pembunuhan

Ilustrasi Pembunuhan

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Warga Desa Gadding, Kecamatan Manding, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur sekitar pukul 14.30 WIB, dibacok orang tak dikenal.

Korban pembacokan orang tak dikenal itu bernama Wakid, dan korban mengalami luka yang cukup parah dibagian perut dan bagian lainnya.

“Korban sudah meninggal,” ungkap salah satu warga yang mengantarkan korban di Puskesmas Manding, Sabtu (08/02/2020).

Berdasarkan beberapa keterangan warga yang enggan disebutkan namanya saat di Puskesmas Manding, bahwa korban dibacok orang tak dikenal didepan kediaman korban.

“Korban dibacok didepan rumahnya, dan pelaku langsung kabur,” tuturnya.

Hingga berita ini ditayangkan, motif pembacokan itu belum diketahui secara pasti, dan sampai saat ini belum ada keterengan yang jelas dari pihak kepolisian.

Penulis: Yusa’/Br
Editor: Heri

Berita Terkait

Disdik Sumenep Gelar Pendampingan Pengelolaan Bos
Ma’ati Menjadi Korban Hipnotis Orang Tak Dikenal
Proyek Rabat Beton di Desa Lalangon Jadi Sorotan
Rabat Beton di Desa Lalangon Mulai Mengalami Kerusakan
Bupati Sumenep Segera Selesaikan Permasalahan Listrik
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Ciptakan Pelayanan Terbaik
Dinkes P2KB Sumenep Prioritas Pelayanan Kesehatan Gratis
Sejumlah Kepala Desa Dipanggil Kejari Sumenep

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 12:36 WIB

Disdik Sumenep Gelar Pendampingan Pengelolaan Bos

Jumat, 18 April 2025 - 09:47 WIB

Ma’ati Menjadi Korban Hipnotis Orang Tak Dikenal

Kamis, 17 April 2025 - 10:45 WIB

Proyek Rabat Beton di Desa Lalangon Jadi Sorotan

Rabu, 16 April 2025 - 09:18 WIB

Rabat Beton di Desa Lalangon Mulai Mengalami Kerusakan

Senin, 14 April 2025 - 12:16 WIB

Bupati Sumenep Segera Selesaikan Permasalahan Listrik

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Disdik Sumenep Gelar Pendampingan Pengelolaan Bos

Minggu, 20 Apr 2025 - 12:36 WIB

BERITA TERKINI

Ma’ati Menjadi Korban Hipnotis Orang Tak Dikenal

Jumat, 18 Apr 2025 - 09:47 WIB

BERITA TERKINI

Proyek Rabat Beton di Desa Lalangon Jadi Sorotan

Kamis, 17 Apr 2025 - 10:45 WIB

BERITA TERKINI

Rabat Beton di Desa Lalangon Mulai Mengalami Kerusakan

Rabu, 16 Apr 2025 - 09:18 WIB

BERITA TERKINI

Bupati Sumenep Segera Selesaikan Permasalahan Listrik

Senin, 14 Apr 2025 - 12:16 WIB