Warga Batang-batang Keluhkan Pemadaman Listrik Secara Mendadak

Selasa, 20 Desember 2016 - 13:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Doess

SUMENEP, SOROTPUBLIK.com – Pemadaman listrik secara mendadak yang sering terjadi dalam beberapa hari ini dikeluhkan warga Desa Batang-batang Laok, Kecamatan Batang-batang Sumenep. Pasalnya akibat listrik sering padam menyebabkan sejumlah elektronik milik warga banyak yang rusak.

Salah seorang warga Desa Batang-batang Agus menuturkan, dalam satu minggu ini listrik didesanya sering padam secara mendadak, siang dan malam.Selasa (20/12/16).

“Alat elektronik yang rusak seperti TV,VCD, Kulkas dan Rice Cooker,” Kata Agus menerangkan.

Sementara itu Kepala PLN Sumenep, Slamet membenarkan bahwa, beberapa hari ini listrik di tiap Kecamatan sering padam. Hal itu disebabkan oleh faktor cuaca dan terjadi ‘Semi’ atau kerusakan kecil di sebagian alat jaringan.

“Petugas kami saat ini sedang melakukan pelacakan terhadap sejumlah alat jaringan yang menimbulkan terjadinya listrik padam tersebut,” Pungkasnya.

Berita Terkait

Proyek Faping Kembali Dikerjakan di Desa Ambunten Timur
Bupati Sumenep Santuni Ratusan Anak Yatim
Arini Wenny Oktora Berbagi Ratusan Paket Takjil
PIKK dan Srikandi PLN UP3 Madura Salurkan Puluhan Sembako
LPK Soroti Penggunaan BOS SMAN 1 Arjasa Sumenep
Sumur Bor di Dusun Paojajar Keluarkan Aroma Gas
IWO Pamekasan Berbagi Berkah di Bulan Suci Ramadhan
Polres Sumenep Amankan 271 Botol Arak Bali

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 13:11 WIB

Proyek Faping Kembali Dikerjakan di Desa Ambunten Timur

Senin, 17 Maret 2025 - 19:08 WIB

Bupati Sumenep Santuni Ratusan Anak Yatim

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:32 WIB

Arini Wenny Oktora Berbagi Ratusan Paket Takjil

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:37 WIB

PIKK dan Srikandi PLN UP3 Madura Salurkan Puluhan Sembako

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:28 WIB

LPK Soroti Penggunaan BOS SMAN 1 Arjasa Sumenep

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Proyek Faping Kembali Dikerjakan di Desa Ambunten Timur

Selasa, 18 Mar 2025 - 13:11 WIB

BERITA TERKINI

Bupati Sumenep Santuni Ratusan Anak Yatim

Senin, 17 Mar 2025 - 19:08 WIB

BERITA TERKINI

Arini Wenny Oktora Berbagi Ratusan Paket Takjil

Jumat, 14 Mar 2025 - 21:32 WIB

BERITA TERKINI

PIKK dan Srikandi PLN UP3 Madura Salurkan Puluhan Sembako

Jumat, 14 Mar 2025 - 20:37 WIB

BERITA TERKINI

LPK Soroti Penggunaan BOS SMAN 1 Arjasa Sumenep

Kamis, 13 Mar 2025 - 13:28 WIB