Belum Puas Imbangi Persija, Laskar Sape Kerap Lirik Dua Tim Kuat

Rabu, 20 April 2016 - 11:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan_sorotpublik.comSetelah sukses mengimbangi Persija Jakarta dalam laga uji coba di Stadion Kanjuruhan Malang, kini manajemin Madura United Foothball Club (MU-FC) merancang strategi uji coba lanjutan. Tidak tanggung-tanggung, laskar sape kerap kini melirik dua tim kuat sebagai lawan dalam latihan duel menjelang Torabika Soccer Championship (ISC) yang akan dilangsungkan 29 April mendatang.

Kedua tim yang menjadi pertimbangan dalam segmen uji coba ini adalah Bhayangkara Surabaya United dan Bali United.

“Terdapat dua tim yang dipertimbangkan untuk menjadi mitra tanding, yaitu Bhayangkara Surabaya United atau Bali United” papar pihak mamajemen MU-FC, Rabu (20/04/2016).

Perlu diketahui bahwa Laskar Sape kerap kemaren bermain imbang dengan skor 1 – 1 melawan Persija Jakarta.  Gol Macan Kemayoran diciptakan oleh Hang Song pada menit ke 25. Sementara gol semata wayang Laskar Sape Kerrab diciptakan oleh Pablo Redreguez diciptakan pada menit ke 35.

Editor : Roz

Berita Terkait

Bea Cukai Madura Diduga Melakukan Pembiaran Rokok Tanpa Pita Cukai
Bea Cukai Madura Abaikan Wawancara Wartawan
Bupati Sumenep Sigap Bantu Lansia di Desa Jelbudan
P3-TGAI di Desa Campaka Resmi Dilaporkan Oleh LPK
Bea Cukai Madura Diminta Tidak Tutup Mata
Bea Cukai Madura Ditunggu Pemilik Rokok Tanpa Pita Cukai
LPK Jawa Timur Meminta Bea Cukai Periksa Oknum LSM
Oknum LSM Akui Memiliki Rokok Tanpa Pita Cukai

Berita Terkait

Jumat, 9 Mei 2025 - 08:50 WIB

Bea Cukai Madura Diduga Melakukan Pembiaran Rokok Tanpa Pita Cukai

Kamis, 8 Mei 2025 - 11:54 WIB

Bea Cukai Madura Abaikan Wawancara Wartawan

Selasa, 6 Mei 2025 - 07:39 WIB

Bupati Sumenep Sigap Bantu Lansia di Desa Jelbudan

Minggu, 4 Mei 2025 - 05:10 WIB

P3-TGAI di Desa Campaka Resmi Dilaporkan Oleh LPK

Sabtu, 3 Mei 2025 - 06:02 WIB

Bea Cukai Madura Diminta Tidak Tutup Mata

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Bea Cukai Madura Diduga Melakukan Pembiaran Rokok Tanpa Pita Cukai

Jumat, 9 Mei 2025 - 08:50 WIB

ADVERTORIAL

H. Achmad Fauzi Resmi Lantik Paguyuban Musik Tongtong

Kamis, 8 Mei 2025 - 16:22 WIB

BERITA TERKINI

Bea Cukai Madura Abaikan Wawancara Wartawan

Kamis, 8 Mei 2025 - 11:54 WIB

ADVERTORIAL

Bupati Sumenep Meminta Masyarakat Menjaga Kebersihan

Rabu, 7 Mei 2025 - 12:14 WIB

BERITA TERKINI

Bupati Sumenep Sigap Bantu Lansia di Desa Jelbudan

Selasa, 6 Mei 2025 - 07:39 WIB