Tiba di Jawa Timur, Panglima TNI Hadi Tjahjanto Akan Ziarah ke Makam 2 Mantan Presidan RI

Rabu, 18 September 2019 - 10:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto disambut Danrem 083/Baladhika Jaya, Kolonel Inf Zainuddin saat tiba di Bandara Abdurrahman Saleh Malang. (Foto for SorotPublik)

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto disambut Danrem 083/Baladhika Jaya, Kolonel Inf Zainuddin saat tiba di Bandara Abdurrahman Saleh Malang. (Foto for SorotPublik)

MALANG, SOROTPUBLIK.COM – Setelah sebelumnya berkunjung ke Jawa Timur dalam rangka meninjau pelaksanaan latihan gabungan di Kabupaten Situbondo, kini Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto kembali bertamu untuk kedua kalinya.

Dalam kunjungan kerjanya kali ini, Rabu (18/09/2019), orang nomor satu di lingkungan TNI tersebut akan melakukan ziarah ke beberapa daerah di Jatim, di antaranya ke Kabupaten Jombang dan Blitar.

Didampingi sang Istri, kedatangan Panglima TNI di Bandara Abdurrahman Saleh Malang disambut hangat oleh beberapa pejabat TNI. Salah satunya Pangdam V/Brawijaya, Mayjen TNI Wisnoe, P. B, Danrem 083/Baladhika Jaya, Kolonel Inf Zainuddin, dan sejumlah pejabat lainnya.

Kata Danrem Zainuddin, rencananya Panglima TNI akan berziarah ke makam mantan Presiden RI, Abdurrahman Wahid dan makam Presiden pertama Indonesia, Ir. Soekarno.

“Ziarah itu dalam rangka memperingati HUT TNI ke-74 tahun ini,” ujar Danrem Zainuddin.

Penulis: Adm
Editor: Helmy

Berita Terkait

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB