Tempat Pengelolaan Ikan Asin Dikeluhkan Warga

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Tempat pengelolaan ikan asin yang berlokasi di Desa Tanah Mera, Kecamatan Bluto, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur dikeluhkan warga setempat.

Salah satu warga setempat yang enggan disebutkan namanya menyampaikan, bahwa tempat pengelolaan ikan asin itu menyebabkan bau yang terasa hingga radius yang cukup jauh.

“Kami ini hanya tau baunya saja, untuk dampak ekonomi dari hadirnya pengelolaan ikan asin itu tidak pernah menikmati,” ungkapnya, Sabtu (24/01/2026).

Sementara itu warga lain berinisial S berharap, pemerintah Kabupaten Sumenep yang menangani hal tersebut untuk dapat memberikan teguran kepada pemilik pengelohan ikan asin itu, agar warga yang terdampak tidak lagi berkeluh kesah.

“Semoga dengan adanya keluhan kami ini di media, kami tidak lagi merasakan bau yang menyengat dari pengelolaan ikan asin itu,” tutupnya.

Penulis : Ibnu/Kusairi

Editor : Heri

Berita Terkait

Kadisdik Restui Study Tour SMPN 1 Sumenep
Kapolres Datangi Bupati Kabupaten Sumenep
Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton
Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim
Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:00 WIB

Tempat Pengelolaan Ikan Asin Dikeluhkan Warga

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:26 WIB

Kadisdik Restui Study Tour SMPN 1 Sumenep

Senin, 19 Januari 2026 - 21:05 WIB

Kapolres Datangi Bupati Kabupaten Sumenep

Rabu, 14 Januari 2026 - 06:20 WIB

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:21 WIB

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Tempat Pengelolaan Ikan Asin Dikeluhkan Warga

Sabtu, 24 Jan 2026 - 11:00 WIB

BERITA TERKINI

Kadisdik Restui Study Tour SMPN 1 Sumenep

Selasa, 20 Jan 2026 - 07:26 WIB

BERITA TERKINI

Kapolres Datangi Bupati Kabupaten Sumenep

Senin, 19 Jan 2026 - 21:05 WIB

Ilustrasi kecelakaan motor

BERITA TERKINI

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Rabu, 14 Jan 2026 - 06:20 WIB

PEMERINTAHAN

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:21 WIB