Sejumlah Mobil Travel Jogjakarta dan Semarang Terlihat Ngetem di Stasiun Senin

Sabtu, 9 Juni 2018 - 22:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat sejumlah penumpang memadati mobil travel jogjakarta

Saat sejumlah penumpang memadati mobil travel jogjakarta

Penulis: Jefri

Jakarta, SOROTPUBLIK.COM – Sejumlah mobil travel berplat nomer Jogjakarta dan Semarang terlihat ngetem di Stasiun Kereta Api (KA) Senen, Jakarta Pusat, Sabtu 09 Juni 2018. Sejumlah mobil travel tersebut terlihat menunggu para penumpang yang tidak jadi naik kereta api atau penumpang yang kehabisan tiket.

Salah satu pengemudi mobil travel berplat Jogjakarta yang enggan disebutkan namanya mengungkapkan, para penumpang yang Ia bawa kebanyakan berangkat dadakan atau belum memiliki tiket.

“Sopir travel yang ada disini kebanyakan membawa penumpang yang berangkat dadakan atau yang kehabisan tiket,” ungkapnya, Sabtu (09/06/2018).

Ia menjelaskan, tarif angkutan mobil yang ada di Stasiun Senen semua sama. Jurusan Jogjakarta, Semarang dan Solo harga tiket Rp 350.000/orang, dan dihari biasa Rp 200.000.

“Ya, kalok hari biasa 200 ribu, kalok sekarang 350 ribu/ orang,” jelasnya.

Berdasarkan informasi dari beberapa pengemudi mobil travel, permobil itu hanya muat 10 hingga 12 orang, dan berangkat tengah malam sekitar pukul 00.00 WIB. Pabila penumpang hanya empat hingga enam orang mobil travel tersebut tetap jalan membawa penumpang.

Berita Terkait

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI
Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak
Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan
Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar
Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas
Bappeda Sumenep Genjot Penguatan Sektor Unggulan
Jalan Mengelupas di Desa Ambunten Tengah Ditelantarkan
P3-TGAI di Desa Ellak Daya Jadi Sorotan LPK

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 09:16 WIB

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 November 2025 - 06:33 WIB

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Selasa, 18 November 2025 - 14:24 WIB

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Senin, 17 November 2025 - 12:45 WIB

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Minggu, 16 November 2025 - 10:22 WIB

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Kades Jabaan Bayar Puluhan Juta Untuk Mendapatkan P3-TGAI

Rabu, 19 Nov 2025 - 09:16 WIB

BERITA TERKINI

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Rabu, 19 Nov 2025 - 06:33 WIB

BERITA TERKINI

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Selasa, 18 Nov 2025 - 14:24 WIB

BERITA TERKINI

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Senin, 17 Nov 2025 - 12:45 WIB

BERITA TERKINI

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:22 WIB