Sambut Kunjungan Pertama Gubernur Jawa Timur ke Sumenep, Begini Harapan Bupati Busyro

Sabtu, 11 Mei 2019 - 17:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Sumenep KH A. Busyro Karim (batik Dongker) bersama Khofifah Indar Parawansa saat Gubernur Jatim itu berkunjung ke Pelabuhan Dungkek. (Foto: Hairul/SorotPublik)

Bupati Sumenep KH A. Busyro Karim (batik Dongker) bersama Khofifah Indar Parawansa saat Gubernur Jatim itu berkunjung ke Pelabuhan Dungkek. (Foto: Hairul/SorotPublik)

Penulis: Hairul/Kiki

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Bupati Sumenep KH A. Busyro Karim bersama jajaran Forkompinda menyambut kedatangan Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, yang melakukan kunjungan kerja ke Pelabuhan Dungkek, Kabupaten Sumenep, Madura, Sabtu (11/05/2019).

Bupati Busyro sangat berterimakasih kepada Gubernur Khofifah, karena sejak terpilih itu merupakan kunjungan pertamanya ke Kabupaten paling timur di Pulau Madura. Apalagi, maksud kedatangan orang nomor satu di Jatim tersebut membawa kabar baik untuk warga Sumenep.

“Saya mewakili warga Sumenep sangat tersanjung dengan kedatangan gubernur. Apalagi dengan maksud memberi bantuan untuk pembangunan infrastruktur,” ucap Bupati Busyro saat memberi sambutan.

Kunjungan kerja Gubernur Khofifah kali ini memang dimaksudkan untuk memberikan sejumlah bantuan kepada warga sekaligus bantuan dana untuk pembangunan 2 pelabuhan, yakni Pelabuhan Dungkek dan Pelabuhan Pulau Giliyang

“Batuan ini sangat berarti bagi kami, karena Pelabuhan Dungkek merupakan pelabuhan yang sangat penting untuk pergerakan perekonomian warga kepulauan di Sumenep,” lanjut Bupati dua periode itu.

Selanjutnya, ia berharap bantauan serupa nantinya juga akan ada untuk pelabuhan lain. Karena di Sumenep ada 5 pelabuhan besar yang sangat besar pengaruhnya bagi warga kepulauan, yakni Pelabuhan Dungkek, Arjasa, Ra’as, Sapeken, dan Masalembu.

Berita Terkait

Diduga Tidak Becus, Kepala DKP2KB Layak Dimutasi
Bupati Sumenep Menyebut Soekarno Fun Run Sebagai Ruang Edukasi
Bupati Sumenep Dukung Layanan JKN RSUD dr. H. Moh. Anwar
H. Achmad Fauzi Harapkan Generasi Muda Lestarikan Budaya Islam
Kodam Brawijaya Siap Memperkuat Pengamanan Kejaksaan
Kepala DKP2KB Sumenep Diduga Alergi Wartawan
Bupati Berharap GOW Bisa Berkontribisi di Segala Sektor
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Bersiap Membuka Poli Urologi

Berita Terkait

Senin, 14 Juli 2025 - 08:27 WIB

Diduga Tidak Becus, Kepala DKP2KB Layak Dimutasi

Sabtu, 12 Juli 2025 - 08:28 WIB

Bupati Sumenep Menyebut Soekarno Fun Run Sebagai Ruang Edukasi

Jumat, 11 Juli 2025 - 22:48 WIB

Bupati Sumenep Dukung Layanan JKN RSUD dr. H. Moh. Anwar

Jumat, 11 Juli 2025 - 20:57 WIB

H. Achmad Fauzi Harapkan Generasi Muda Lestarikan Budaya Islam

Senin, 7 Juli 2025 - 06:27 WIB

Kepala DKP2KB Sumenep Diduga Alergi Wartawan

Berita Terbaru

LIPUTAN KHUSUS

Diduga Tidak Becus, Kepala DKP2KB Layak Dimutasi

Senin, 14 Jul 2025 - 08:27 WIB

ADVERTORIAL

KH. Imam Hasyim Hadiri Pendidikan Kader Badan Partai

Minggu, 13 Jul 2025 - 07:45 WIB

ADVERTORIAL

Bupati Sumenep Menyebut Soekarno Fun Run Sebagai Ruang Edukasi

Sabtu, 12 Jul 2025 - 08:28 WIB

ADVERTORIAL

Bupati Sumenep Dukung Layanan JKN RSUD dr. H. Moh. Anwar

Jumat, 11 Jul 2025 - 22:48 WIB

ADVERTORIAL

H. Achmad Fauzi Harapkan Generasi Muda Lestarikan Budaya Islam

Jumat, 11 Jul 2025 - 20:57 WIB