Ribuan Polisi di Sampang Amankan Pilkades Serentak

Rabu, 28 Oktober 2015 - 20:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto dalam kondisi error

foto dalam kondisi error

Penulis: Buntes
Editor: Heri

SAMPANG, SOROTPUBLIK.COM – Ribuan polisi di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur diterjunkan untuk mengamankan pilkades serentak yang akan digelar di 108 desa dan 14 kecamatan kabupaten setempat.

“Pengamanan pilkades di Sampang berjumlah 7.270 pasukan. Ditambah dukungan dari unsur Polri dan Brimob sebanyak  5.970 anggota, serta  unsur TNI 1.300 anggota,” terang Kabag Ops Polres Sampang, Kompol Syaiful Anam.

Lanjut Syaiful, aparat keamanan akan bertugas selama tiga hari, sehari sebelum pelaksanaan pilkades sampai sehari sesudah pencoblosan.

Untuk itu, dirinya menghimbau agar masyarakat yang mempunyai hak pilih agar menggunakan hak pilihnya dengan tenang, sehingga pesta demokrasi berjalan sesuai harapan.

“Sebagai penegak keamanan kita tegas melakukan pengamanan, silahkan masyarakat menggunakan hak pilihnya dan bersama–sama menjaga,” pungkasnya.

Berita Terkait

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan
Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan
Beberapa Akses Jalan Kabupaten Rusak Parah
Akses Jalan Poros Desa Seperti Persawahan

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:07 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:09 WIB

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Selasa, 6 Januari 2026 - 15:32 WIB

Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan

Berita Terbaru

PEMERINTAHAN

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:21 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Jan 2026 - 07:07 WIB

BERITA TERKINI

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Jumat, 9 Jan 2026 - 05:11 WIB

BERITA TERKINI

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Kamis, 8 Jan 2026 - 20:09 WIB