Respon Ayahanda R, Bocah Yang Tewas Tenggelam di SWP

Senin, 3 Juli 2023 - 14:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, SOROTPUBLIK.COM – Belum setahun wahana Sampang Water Park (SWP) diresmikan, saat ini kembali menelan korban berinisial R usia sekitar tiga tahun (3), berasal dari Desa Kepong, Kecamatan Batu Marmar, Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur.

H. S, merupakan ayah korban mengungkapkan, bahwa korban bersama keluarga yang lain memanfaatkan hari libur Hari Raya Idhul Adha, namun naas korban berinisial R, tenggelam di area kolam renang SWP dewasa.

“Saya tetap minta pertanggung jawaban secara hukum, karena hukum tidak boleh tajam ke bawah dan tumpul ke atas sebagaimana tageline Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo yang sedang memimpin Institusinya sedang berproses menuju Polri Presisi,” ungkapnya, Senin (03/07/2023).

Ia menjelaskan, akan terus memperjuangkan haknya walaupun hasil olah TKP dan hasil penelusuran serta hasil pemeriksaan forensik atas Barang Bukti (BB) CCTV di Mapolda Jatim nantinya tidak memihak kepada dirinya.

“Walaupun ke ujung dunia saya akan memperjuangkan kasus ini, karena anak saya menjadi korban atas kelalaian pihak SWP walaupun hasil di Polda Jawa Timur tidak memihak kepada kami sebagai korban,” pungkasnya.

Sementara itu Joko Merelease, selaku Humas SWP pada beberapa media online menyatakan, tenggelamnya hingga merenggut nyawa sang bocah R, disebabkan kelalaian keluarga, padahal proses hukum yang dilakukan Satreskrim Polres Sampang belum menyatakan apa-apa.

Penulis: Is Gandi
Editor: Heri

Berita Terkait

Listrik Padam di Wilayah Pantura Sekitar 2 Jam Lebih
Sekolah Dasar Negeri Beringin Makin Memprihatinkan
Rumah Sakit dr. Sutomo Surabaya Geger
Calon Bupati Sumenep Nomer Urut 2 Nyoblos di TPS 001
APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang
Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Berita Terkait

Sabtu, 30 November 2024 - 22:10 WIB

Listrik Padam di Wilayah Pantura Sekitar 2 Jam Lebih

Kamis, 28 November 2024 - 16:03 WIB

Sekolah Dasar Negeri Beringin Makin Memprihatinkan

Rabu, 27 November 2024 - 17:47 WIB

Rumah Sakit dr. Sutomo Surabaya Geger

Rabu, 27 November 2024 - 07:49 WIB

Calon Bupati Sumenep Nomer Urut 2 Nyoblos di TPS 001

Senin, 25 November 2024 - 11:11 WIB

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang

Berita Terbaru

Ilustrasi Listrik

BERITA TERKINI

Listrik Padam di Wilayah Pantura Sekitar 2 Jam Lebih

Sabtu, 30 Nov 2024 - 22:10 WIB

BERITA TERKINI

Sekolah Dasar Negeri Beringin Makin Memprihatinkan

Kamis, 28 Nov 2024 - 16:03 WIB

BERITA TERKINI

Rumah Sakit dr. Sutomo Surabaya Geger

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:47 WIB

BERITA TERKINI

Calon Bupati Sumenep Nomer Urut 2 Nyoblos di TPS 001

Rabu, 27 Nov 2024 - 07:49 WIB

BERITA TERKINI

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang

Senin, 25 Nov 2024 - 11:11 WIB