Puluhan Rumah di Hajar Angin Puting Beliung

Senin, 20 November 2017 - 19:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Doess

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Awal musim hujan di Kabupaten Sumenep, Madura Jawa Timur sudah terjadi banyak bencana. Terbukti, pada hari Senin 20 Nopember 2017 sekira pkl 15.00 Wib, telah terjadi bencana alam berupa angin puting beliung yang terjadi diwilayah Desa Kertasada, Kecamatan Kalianget.

Wilayah lokasi yang terkena angin putting beliung yang mengalami kerusakan cukup parah yakni di Dusun Kerkop RT 4 RW 3 menimpa 20 rumah warga. Di Dusun Kerkop RT 5 RW 3 sebanyak 4 bangunan toko, di Dusun Penatu RT 7 RW 4 sebanyak 2 Gudang penyimpanan garam Garindo, Dusun Penatu perumahan milik H. Ruslan sebanyak 4 unit juga di terjang puting beliung.

“Korban adalah Siti Hawiya (80), RT 4 RW 3 Dusun Kerkop Desa Kertasada, mengalami luka pada bagian kepala terkena reruntuhan Asbes dan sudah rawat jalan di Puskesmas Kalianget,” kata Kasubag Humas Polres Sumenep AKP Suwardi, Senin (20/11).

Sementara, untuk jumlah kerugian materiil belum bisa ditafsirkan. Langkah tindakan yang dilakukan Polsek Kalianget adalah, melakukan koordinasi dengan Kades dan Relawan Kabupaten setempat.

“Saat ini yang kami lakukan adalah koordinasi dengan pihak PLN Sumenep untuk melakukan pemutusan jalur listrik dan perbaikan jalur listrik di gudang Garindo,” terangnya.

Berita Terkait

Kadisdik Restui Study Tour SMPN 1 Sumenep
Kapolres Datangi Bupati Kabupaten Sumenep
Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton
Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:26 WIB

Kadisdik Restui Study Tour SMPN 1 Sumenep

Senin, 19 Januari 2026 - 21:05 WIB

Kapolres Datangi Bupati Kabupaten Sumenep

Rabu, 14 Januari 2026 - 06:20 WIB

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Kadisdik Restui Study Tour SMPN 1 Sumenep

Selasa, 20 Jan 2026 - 07:26 WIB

BERITA TERKINI

Kapolres Datangi Bupati Kabupaten Sumenep

Senin, 19 Jan 2026 - 21:05 WIB

Ilustrasi kecelakaan motor

BERITA TERKINI

Pengendara Sepeda Motor Seruduk Mobil Tronton

Rabu, 14 Jan 2026 - 06:20 WIB

PEMERINTAHAN

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:21 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB