Puluhan Penyandang Disabilitas di Bondowoso Ikuti Vaksinasi

Selasa, 10 Agustus 2021 - 14:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Bondowoso saat memberikan bingkisan kepada penyandang disabilitas.

Kapolres Bondowoso saat memberikan bingkisan kepada penyandang disabilitas.

BONDOWOSO, SOROTPUBLIK.COM – Puluhan penyandang disabilitas di Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur mengikuti vaksinasi merdeka yang diselenggarakan oleh Mapolres Bondowoso.

Kapolres Bondowoso dalam kesempatan itu menuturkan, bahwa gerakan vaksinasi yang diselenggarakan oleh Polres Bondowoso itu, dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT RI) ke 76.

“Hari ini yang terdata ada sekitar 75 penyandang disabilitas,” ungkap AKBP Herman Priyanto, Selasa (10/08/2021).

Ia menjelaskan, walau di Kabupaten Bondowoso penyandang disabilitas mencapai ratusan, namun kebanyakan masih belum memenuhi syarat usia untuk divaksin.

“Sekali lagi ini bertujuan untuk membentuk herd imunity,” tutupnya.

Penulis : Rahema

Editor : Heri

Berita Terkait

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan
Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan
Beberapa Akses Jalan Kabupaten Rusak Parah
Akses Jalan Poros Desa Seperti Persawahan

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:07 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:09 WIB

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:25 WIB

Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Jan 2026 - 07:07 WIB

BERITA TERKINI

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Jumat, 9 Jan 2026 - 05:11 WIB

BERITA TERKINI

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Kamis, 8 Jan 2026 - 20:09 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Rabu, 7 Jan 2026 - 13:25 WIB