Plt Camat Batuputih Kecam Penambangan Galian C

Selasa, 30 September 2025 - 07:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Pelaksana Tugas (Plt) Camat Batuputih, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur kecam penambangan Galian C yang berada di beberapa titik di kecamatan setempat.

“Saya sangat prihatin dengan aksi penambangan yang berada di wilayah kami, dan kami akan melakukan sidak ke beberapa titik itu untuk memberikan himbauan,” ungkap Mohammad Suharjo, Selasa (30/09/2025).

Ia menjelaskan, walaupun kebijakan penindakan ada di Provinsi Jawa Timur, namun ia tetap akan memberikan teguran dan sanksi kepada oknum Kepala Desa ataupun aparat pemerintah setempat yang melindungi penambangan Galian C itu.

“Hibauan itu tetap kami sampaikan kepada para penambang walaupun penindakan untuk menutup penambangan Galian C ada di pemerintah Jawa Timur,” tutupnya.

Berdasarkan data yang dirangkum jurnalis sorotpublik.com, bahwa penambangan Galian C di wilayah Kecamatan Batuputih berada di beberapa desa, dan salah satunya di Desa Bulaan.

Penulis : Brewok

Editor : Heri

Berita Terkait

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan
Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar
Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas
Bappeda Sumenep Genjot Penguatan Sektor Unggulan
Pemkab Sumenep Salurkan Tunjangan Guru Ngaji
Jalan Mengelupas di Desa Ambunten Tengah Ditelantarkan
P3-TGAI di Desa Ellak Daya Jadi Sorotan LPK
Inspektorat Diminta Turun Terkait Aspal Mengelupas

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 14:24 WIB

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Senin, 17 November 2025 - 12:45 WIB

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Minggu, 16 November 2025 - 10:22 WIB

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Sabtu, 15 November 2025 - 08:35 WIB

Bappeda Sumenep Genjot Penguatan Sektor Unggulan

Jumat, 14 November 2025 - 15:57 WIB

Pemkab Sumenep Salurkan Tunjangan Guru Ngaji

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Selasa, 18 Nov 2025 - 14:24 WIB

BERITA TERKINI

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Senin, 17 Nov 2025 - 12:45 WIB

BERITA TERKINI

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:22 WIB

BERITA TERKINI

Bappeda Sumenep Genjot Penguatan Sektor Unggulan

Sabtu, 15 Nov 2025 - 08:35 WIB

ADVERTORIAL

Pemkab Sumenep Salurkan Tunjangan Guru Ngaji

Jumat, 14 Nov 2025 - 15:57 WIB