Petugas Gabungan Menggelar Razia Rumah Kos dan Hotel

Rabu, 24 Mei 2017 - 21:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Nanang

PAMEKASAN, SOROTPUBLIK.COMPetugas gabungan yang terdiri dari Satpol PP, Polres, dan TNI, menggelar razia penghuni rumah kos dan hotel di Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur.

Dalam razia itu, petugas melakukan pengeledahan kesetiap ruangan rumah kos dan hotel serta selanjutnya meminta penghuninya untuk menunjukkan identitas diri berupa kartu tanda penduduk (KTP) dll.

“Razia gabungan ini sebagai langkah awal yang kami lakukan menjelang Ramadan, sekaligus mengantisipasi adanya pasangan mesum dan sebagai upaya menjaga Kabupaten Paamekasan agar tetap aman dan kondusif,” Terang Yusuf Wibiseno, Kasi Penyelidikan dan Penyidikan Satpol PP Pamekasan, Rabu (24/05).

Razia petugas gabungan yang digelar menjelang awal bulan suci ramadhan tersebut, setelah terbitnya surat edaran Bupati Pamekasan.

Dalam razia itu, sasarannya ke  7 lokasi rumah kos dan satu hotel. Ke tujuh rumah kos itu, diantaranya, 3 rumah kos di Desa Buddagan, 3 lainnya di jalan Jokotole Indah, serta satu rumah kos di jalan Jokotole No 282.

Sedangkan satu hotel tersebut adalah Hotel Garuda di jalan Maseghit sekaligus menjadi agenda akhir dalam razia petugas. Namun sayang, dalam kegiatan razianya kesejumlah rumah kos dan hotel, petugas gabungan tidak berhasil menemukan kejanggalan maupun pasangan mesum.

Berita Terkait

SMAN 1 Ambunten Gelar Jalan Jalan Sehat
Bantuan RTLH 2025 Diproyeksikan Mencapai Ratusan
Warga Sumenep Diringkus Polisi di Depan Taman Tajamara
Memasuki Tahun 2025, Akses Jalan Banyak Rusak di Dasuk
Polsek Kangean Amankan Pelaku Pengancaman
Polda Jawa Timur Berhasil Ungkap Kasus Narkoba
Pengedar Uang Palsu Diringkus Polisi di Manding
Azam Khan Apresiasi Pelayanan RSUD dr. Mohammad Zyn

Berita Terkait

Minggu, 19 Januari 2025 - 08:56 WIB

SMAN 1 Ambunten Gelar Jalan Jalan Sehat

Jumat, 17 Januari 2025 - 15:40 WIB

Bantuan RTLH 2025 Diproyeksikan Mencapai Ratusan

Kamis, 16 Januari 2025 - 18:37 WIB

Warga Sumenep Diringkus Polisi di Depan Taman Tajamara

Rabu, 15 Januari 2025 - 09:22 WIB

Memasuki Tahun 2025, Akses Jalan Banyak Rusak di Dasuk

Selasa, 14 Januari 2025 - 15:28 WIB

Polsek Kangean Amankan Pelaku Pengancaman

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

SMAN 1 Ambunten Gelar Jalan Jalan Sehat

Minggu, 19 Jan 2025 - 08:56 WIB

Ilustrasi RTLH

BERITA TERKINI

Bantuan RTLH 2025 Diproyeksikan Mencapai Ratusan

Jumat, 17 Jan 2025 - 15:40 WIB

BERITA TERKINI

Warga Sumenep Diringkus Polisi di Depan Taman Tajamara

Kamis, 16 Jan 2025 - 18:37 WIB

BERITA TERKINI

Memasuki Tahun 2025, Akses Jalan Banyak Rusak di Dasuk

Rabu, 15 Jan 2025 - 09:22 WIB

BERITA TERKINI

Polsek Kangean Amankan Pelaku Pengancaman

Selasa, 14 Jan 2025 - 15:28 WIB