Petani di Sukabumi Berpenghasilan Jutaan Rupian Perhari

Rabu, 8 Juni 2022 - 19:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUKABUMI, SOROTPUBLIK.COM – Petani sayur mayur asal Kampung Tangkil, Desa Tangkil, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat berpenghasilan jutaan rupiah setiap harinya.

Rahmatullah, selaku Ketua Kelompok Tani Kampung Tangkil mengungkapkan, bahwa para petani yang berpenghasilan jutaan rupiah setiap harinya itu, terdiri dari para pemuda setempat.

“Alhamdulillah kita mendapatkan penghasilan Rp.1.599.500, dari sayur mayur yang kita tanam,” ungkapnya, Rabu (08/06/2022).

Ia menjelaskan, pembagian hasil dari bertani sayur mayur itu para petani mendapatkan 50%, pekerja 35%, pemodal 2.5%, zakat dan shodaqoh 10%.

“Saya berharap kedepannya bisa menyuplai sayur mayur yang dibutuhkan pasar lebih banyak lagi dan dapat meningkatkan perekonomian warga serta mengurangi angka penganguran di wilayah kampung kita,” pungkasnya.

Penulis: Boy Kusnadi
Editor: Heri

Berita Terkait

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu
Dinkes Provinsi Jawa Timur Kunjungi Puskesmas Ganding
Puskesmas Gapura Berkomitmen Dalam Pelayanan Masyarakat
Puskesmas Nonggunong Selenggarakan Senam dan Edukasi

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 November 2024 - 04:08 WIB

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Senin, 18 November 2024 - 11:43 WIB

Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Minggu, 17 November 2024 - 08:47 WIB

Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:41 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Selasa, 19 Nov 2024 - 04:08 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Senin, 18 Nov 2024 - 11:43 WIB

PEMERINTAHAN

Puskesmas Ambunten Raih Juara 2 Lomba Jinggle Sehat Jiwa

Senin, 18 Nov 2024 - 05:33 WIB