Perahu Motor Pesawat III Tenggelam Diperairan Giligenting

Selasa, 13 Juli 2021 - 15:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Perahu Motor Pesawat III milik H. Ramli, yang dinahkodai oleh Sadik, dan ABK Jamak, sedang membawa penumpang 5 orang tenggelam di perairan Kecamatan Giligenting, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur.

Kabag Humas Polres Sumenep menerangkan, bahwa Perahu Motor Pesawat III tenggelam di perairan Kecamatan Giligenting akibat alami kebocoran.

“Kejadian itu terjadi sekitar pukul 08.00 WIB, dan perahu motor itu berangkat dari pelabuhan Tanjung, Kecamatan Saronggi,” ungkap AKP Widiarti, Selasa (13/07/2021).

AKP Widiarti menambahkan, dalam peristiwa naas itu tidak ada korban jiwa, namun kerugian ditaksir mencapai jutaan rupiah.

Penulis : Brewok

Editor : Heri

Berita Terkait

LSM PK Koordinasi Dengan Inspektorat Terkait Kades Tambaangung Barat
LSM PK Pastikan Laporan Kades Tambaangung Barat Lengkap
Persoalan Kades Tambaangung Barat Masuk Kerana Hukum
Camat Ambunten Tanggapi Persoalan Kades Tambaangung Barat
Kades Tabaangung Barat Diduga Alergi Wartawan
Beberapa Kasus di Desa Tambaangung Barat Mulai Terungkap
Ketua Kelompok Tani Diduga Diperas Kades Tambaangung Barat
Beberapa Program di Tambaangung Barat Diduga Jadi Lahan Korupsi

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 09:32 WIB

LSM PK Koordinasi Dengan Inspektorat Terkait Kades Tambaangung Barat

Sabtu, 15 Februari 2025 - 08:56 WIB

LSM PK Pastikan Laporan Kades Tambaangung Barat Lengkap

Jumat, 14 Februari 2025 - 06:17 WIB

Persoalan Kades Tambaangung Barat Masuk Kerana Hukum

Kamis, 13 Februari 2025 - 06:12 WIB

Camat Ambunten Tanggapi Persoalan Kades Tambaangung Barat

Rabu, 12 Februari 2025 - 05:42 WIB

Kades Tabaangung Barat Diduga Alergi Wartawan

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

LSM PK Koordinasi Dengan Inspektorat Terkait Kades Tambaangung Barat

Senin, 17 Feb 2025 - 09:32 WIB

BERITA TERKINI

LSM PK Pastikan Laporan Kades Tambaangung Barat Lengkap

Sabtu, 15 Feb 2025 - 08:56 WIB

BERITA TERKINI

Persoalan Kades Tambaangung Barat Masuk Kerana Hukum

Jumat, 14 Feb 2025 - 06:17 WIB

BERITA TERKINI

Camat Ambunten Tanggapi Persoalan Kades Tambaangung Barat

Kamis, 13 Feb 2025 - 06:12 WIB

BERITA TERKINI

Kades Tabaangung Barat Diduga Alergi Wartawan

Rabu, 12 Feb 2025 - 05:42 WIB