Pembelajaran Bagi Peserta Didik Baru di Era New Normal

Selasa, 4 Agustus 2020 - 10:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Dinas Pendidikan Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur tetap memberlakukan pembelajaran jarak jauh. Pasalnya, Kabupaten Sumenep masih belum masuk zona hijau, sehingga tetap harus menggunakan pembelajaran jarak jauh.

Kepala Bidang Pembinaan Sekolah Dasar Dinas Pendidikan Sumenep mengatakan, bahwa yang boleh melakukan pembelajaran tatap muka daerah yang berada di zona hijau.

“Pembelajaran di era new normal ini, sebagaimana Surat Keputusan Bersama (SKB) 4 Menteri, bahwa untuk kabupaten dengan zona hijau, boleh melakukan pembelajaran tatap muka (PTM) di sekolah bagi jenjang SMP, SMA, SMK, MTs, dan MA mulai tanggal 13 Juli 2020,” terang Abd. Kadir, Selasa (04/08/2020).

Ia menambahkan, untuk lembaga SD dan MI, masih harus menggunakan pola pembelajaran jarak jauh (PJJ) sampai 14 September 2020.

“Nanti, ketika 14 September 2020, apabila Sumenep sudah zona hijau, maka jenjang SD dan MI sudah bisa melaksanakan pembelajaran tatap muka (PTM) di kelas,” imbuhnya.

Pihaknya berharap, Kabupaten Sumenep cepat memasuki zona hijau, sehingga pembelajaran bisa dilakukan dengan tatap muka.

“Kita doakan semoga Sumenep segera masuk zona hijau sehingga di tanggal 14 September 2020 kita bisa melaksanakan PTM dengan baik,” pungkasnya.

Penulis: Rul
Editor: Heri

Berita Terkait

Ma’ati Menjadi Korban Hipnotis Orang Tak Dikenal
Proyek Rabat Beton di Desa Lalangon Jadi Sorotan
Rabat Beton di Desa Lalangon Mulai Mengalami Kerusakan
Bupati Sumenep Segera Selesaikan Permasalahan Listrik
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Ciptakan Pelayanan Terbaik
Dinkes P2KB Sumenep Prioritas Pelayanan Kesehatan Gratis
Sejumlah Kepala Desa Dipanggil Kejari Sumenep
BPRS dan Dinkes P2KB Sumenep Kompak Support Kegiatan Ketupatan

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 09:47 WIB

Ma’ati Menjadi Korban Hipnotis Orang Tak Dikenal

Kamis, 17 April 2025 - 10:45 WIB

Proyek Rabat Beton di Desa Lalangon Jadi Sorotan

Rabu, 16 April 2025 - 09:18 WIB

Rabat Beton di Desa Lalangon Mulai Mengalami Kerusakan

Senin, 14 April 2025 - 12:16 WIB

Bupati Sumenep Segera Selesaikan Permasalahan Listrik

Jumat, 11 April 2025 - 09:31 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Ciptakan Pelayanan Terbaik

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Ma’ati Menjadi Korban Hipnotis Orang Tak Dikenal

Jumat, 18 Apr 2025 - 09:47 WIB

BERITA TERKINI

Proyek Rabat Beton di Desa Lalangon Jadi Sorotan

Kamis, 17 Apr 2025 - 10:45 WIB

BERITA TERKINI

Rabat Beton di Desa Lalangon Mulai Mengalami Kerusakan

Rabu, 16 Apr 2025 - 09:18 WIB

BERITA TERKINI

Bupati Sumenep Segera Selesaikan Permasalahan Listrik

Senin, 14 Apr 2025 - 12:16 WIB

ADVERTORIAL

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Ciptakan Pelayanan Terbaik

Jumat, 11 Apr 2025 - 09:31 WIB