Pejabat Sementara Kades Sungai Tering Ditahan

Kamis, 14 Januari 2021 - 22:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat PJS Kades Sungai Tering dibaea ke Rutan Polres Tanjung Jabung Timur

Saat PJS Kades Sungai Tering dibaea ke Rutan Polres Tanjung Jabung Timur

TANJUNG JABUNG TIMUR, SOROTPUBLIK.COM – Terlibat dalam kasus tindak pidana korupsi terhadap pengelolaan anggaran dan APBDes tahun 2018 Pejabat Sementara (PJS) Kepala Desa Sungai Tering, Kabupaten Tanjung Jabung Timur, Jambi ditahan.

Kepala Kejaksaan Negeri Tanjung Jabung Timur mengungkapkan, bahwa ditetapkannya PJS Kepala Desa Sungai Tering sebagai tersangka baru dalam kasus tersebut, karena sesuai dengan barang bukti yang disita pihak kejaksaan setempat.

“Tersangka dilakukan penahanan selama 20 hari, sejak tanggal 14 Januari 2021 sampai 02 Februari 2021 di Rutan Polres Tanjang Jabung Timur,” ungkap Rachmad Surya Lubis, SH, M. Hum, Kamis (14/01/2021).

Ia menambahkan, bahwa tersangka juga telah dilakukan chek kesehatan dan Rapid Test Antibodi Covid-19 dengan hasil Non Reaktif sebelum dibawa ke Rutan.

“Tersangka dijerat dengan pasal 2 ayat (1) Jo, pasal 18 UU RI nomor 31 tahun 1999. Sebagaimana diubah dengan UU RI nomor 20 tahun 2001 tentang Pemberantasan Tipikor Jo, pasal 55 ayat (1) Ke-1 KUHP, Subsidair : pasal 3 Jo pasal 18 UU RI nomor 31 tahun 1999,” tandasnya.

Penulis: Firdaus F
Editor: Heri

Berita Terkait

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Ambunten Raih Juara 2 Lomba Jinggle Sehat Jiwa
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 November 2024 - 13:06 WIB

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 November 2024 - 04:08 WIB

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:41 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Selasa, 19 Nov 2024 - 04:08 WIB