Peduli Muslim Rohingya Terus Bergulir

Rabu, 6 September 2017 - 15:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Nanang

PAMEKASAN, SOROTPUBLIK.COM – Aksi solidaritas penggalangan dana oleh umat muslim sebagai bentuk kepeduliannya terhadap Muslim Rohingya korban kebiadapan teroris Budha Myanmar, terus bergulir hampir diseluruh dunia.

Di Kabupaten Pamekasan, Madura Jawa Timur, aksi yang sama juga digelar oleh Fron Pembela Islam (FPI). Mereka bersama masyarakat, menggelar aksi penggalangan dana sejak 2 hari yang lalu.

Aksi penggalangan dana tersebut, nampaknya menarik perhatian masyarakat setempat yang membuktikan bentuk kepeduliannya terhadap muslim rohingya korban kebiadapan teroris Budha Myanmar.

“Aksi ini patut kita apresiasi dan perlu kita dukung penuh. sebab, sebagai sesama muslim kita harus bisa menunjukkan kepedulian kita untuk membantunya sekalipun hanya sebatas menyalurkan sedikit harta kita yang tidak bisa melakukan jihat membela agama kita orang muslim,” kata H. Nasir, warga pantura, Rabu (06/09).

Sementara itu, secara terpisah, Syaifuddin Surur, Anggora FPI Pamekasan selaku ketua aksi penggalangan dana mengatakan, kegiatan tersebut sudah dimulai sejak hari selasa 05 September 2017. Pasalnya, aksi itu akan terus dilakukan hingga batas waktu yang tidak ditentukan.

“Pada hari pertama dibuka, hasil dana yang dapat kami kumpulkan dalam aksi penggalangan dana ini sekitar Rp. 20 juta lebih. Sementara untuk hari rabu 06 September 2017 ini belum kami hitung, namun sudah dikisaran Rp. 5 jutaan,” katanya.

Sebagai bentuk kepeduliannya terhadap muslim rohingya korban kebiadapan teroris bhuda myanmar itu, FPI Pamekasan juga berencana akan mengirim bantuan dan relawan untuk melakukan jihat membela agama islam.

Rencana itu, sudah terkordinir dan terorganisir melalui kepengurusan organisasinya di seluruh wilayah hingga  ke wilayah pusat DKI Jakarta.

Berita Terkait

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang
Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 11:11 WIB

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang

Senin, 25 Nov 2024 - 11:11 WIB

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB