Meriahkan Harlah Ke-73, PW Muslimat NU Jatim Canangkan Pasar Rakyat di Situbondo

Senin, 11 Maret 2019 - 20:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemerintah Daerah menyambut hangat kunjungan PW Muslimat NU Jatim membahas rencana pelaksanaan Pasar Rakyat di Kabupaten Situbondo (Foto Ainur sorotpublik.com)

Pemerintah Daerah menyambut hangat kunjungan PW Muslimat NU Jatim membahas rencana pelaksanaan Pasar Rakyat di Kabupaten Situbondo (Foto Ainur sorotpublik.com)

Penulis: Ainur/Br

SITUBONDO, SOROTPUBLIK.COM – Dalam rangka meramaikan Harlah ke-73, Pengurus Wilayah (PW) Muslimat NU Jawa Timur akan menggelar pasar rakyat di Bumi Sholawat Nariyah Kabupaten Situbondo. Rencana ini kemudian disambut baik oleh Pemerintah Daerah (Pemda) sebagai langkah pemberdayaan ekonomi.

Demikian dibuktikan dengan sambutan hangat Sekretaris Daerah (Sekda) Saifullah, didampingi Agus Fauzi selaku Asisten, Abdul Kadir Jailani selaku kabag Kesra dan beberapa OPD saat menerima kunjungan PW Muslimat NU Jawa Timur Hj. Yayuk Wahyunigsih dan Muslimat NU Situbondo beserta Media Partner dan EO untuk membahas pelaksanaan Pasar Rakyat yang akan di gelar 24 – 28 April 2019 mendatang di ruangan Bupati Situbondo.

Pada kesempatan ini, Yayuk menjelaskan, bahwa kehadirannya untuk melakukan pemberdayaan ekonomi melalui pasar rakyat dalam mendukung UMKM melalui kegiatan yang ada di Muslimat NU baik di Kabupaten maupun di Provinsi Jatim.

“Kami juga menyampaikan kemungkinan adanya peluang bagi Muslimat NU Situbondo untuk ikut berpatisipasi dalam pembangunan daerah,” kata Yayuk, Senin (11/03/2019).

Sementara, Saifullah menyambut baik rencana yang disampaikan PW Muslimat NU Jatim, sebab sebelumnya sudah ada koordinasi dengan Bupati dan Wakil Bupati untuk mendukung program pemberdayaan tersebut.

“Kami sangat mendukung, karena menjadi kesempatan bagi UMKM untuk memasarkan produk-produk unggulan, dan pemerintah akan melakukan Rapat Internal untuk mempersiapkan pasar rakyat dalam rangka Harlah Ke – 73 Muslimat NU yang dilaksanakan di Alun-alun kabupaten Situbondo,” pungkasnya.

Berita Terkait

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan
Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan
Beberapa Akses Jalan Kabupaten Rusak Parah
Akses Jalan Poros Desa Seperti Persawahan

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:07 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:09 WIB

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:25 WIB

Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Jan 2026 - 07:07 WIB

BERITA TERKINI

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Jumat, 9 Jan 2026 - 05:11 WIB

BERITA TERKINI

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Kamis, 8 Jan 2026 - 20:09 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan

Rabu, 7 Jan 2026 - 13:25 WIB