Menjelang Petang, Honda Jazz Alami Kecelakaan di Desa Nambekor

Kamis, 26 September 2019 - 23:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kondisi mobil Honda Jazz berpelat nomor M 1033 NH yang mengalami kecelakaan tunggal di Jalan Raya Nasional, Desa Nambekor, Kecamatan Saronggi, Sumenep. (Foto: Heri/SorotPublik)

Kondisi mobil Honda Jazz berpelat nomor M 1033 NH yang mengalami kecelakaan tunggal di Jalan Raya Nasional, Desa Nambekor, Kecamatan Saronggi, Sumenep. (Foto: Heri/SorotPublik)

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Mobil Honda Jazz berpelat nomor M 1033 NH mengalami kecelakaan tunggal di Jalan Raya Nasional, Desa Nambekor, Kecamatan Saronggi, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur sekitar pukul 17.30 Waktu Indonesia Barat (WIB).

Fiqri, salah satu warga setempat menyampaikan, kecelakaan itu terjadi secara tiba-tiba yang membuat warga setempat kaget dan langsung menghampiri Tempat Kejadian Perkara (TKP).

“Kecelakaannya terjadi setelah magrib, dan korbannya belum diketahui orang mana,” tuturnya, Kamis (26/09/2019) malam.

Hingga berita ini ditayangkan, belum ada keterangan resmi dari pihak Satlantas Polres Sumenep terkait penyebab kecelakaan tersebut.

Namun pantauan sorotpublik.com di lokasi, kondisi mobil berwarna silver itu ringsek di bagian depan dan posisinya dekat sebuah pohon.

Penulis: Heri
Editor: Helmy

Berita Terkait

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 04:08 WIB

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB