Malam Final, Ribuan Sporter Bola Penuhi Halaman Kantor Disparbud

Minggu, 13 Maret 2016 - 13:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sorotpublik.comSumenep, Ribuan sporter bola penuhi Halaman Kantor Dinas Pariwisata Kebudayaan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur.

Malam finad pertandingan Antara Madura United Fc dengan Borneo Fc disambut meriah oleh sporter Madura United Fc.

Seperti yang disampaikan oleh salah satu penggemar sepak bola asal Gapura, Kabupaten Sumenep, Alvin (20), bahwa dirinya bela-belain nonton bareng biar seru.

“Kalau dirumah mungkin Cuma berdua, tidak seru. Kalau disini bareng teman-teman kan seru,” jelasnya.

Menurutnya, malam final Madura United Fc memang lebih afdal jika nonton bareng, dan dengan nonton bareng di tempat tersebut juga termasuk mendukung Klub Kesayangannya, meskipun tidak menonton langsung.

“Teman-teman yang tidak bisa nonton kangsung ke sana, kita bisa nonton bersama disini, sama saja, kita tetap memberi dukungan ke klub laskar sape kerap,” imbuhnya.

Hal senada juga diungkapkan oleh Muhlis, warga Rubaru, Demi mendukung klub yang memperjuangkan nama baik Madura, Ia rela jauh- jauh agar kompak.

“biar kita kompak memneri dukungan,” ucapnya singkat. (Fin)

Berita Terkait

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB