Liburan Tahun Baru 2019, Inilah Imbauan Polsek Dasuk Pada Pengunjung Pantai Slopeng

Selasa, 1 Januari 2019 - 13:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dua petugas Polsek Dasuk di antara para pengunjung saat melakukan pengamanan di lokasi wisata Pantai Slopeng Sumenep. (Foto: Heri/SorotPublik)

Dua petugas Polsek Dasuk di antara para pengunjung saat melakukan pengamanan di lokasi wisata Pantai Slopeng Sumenep. (Foto: Heri/SorotPublik)

Penulis: Heri/Kiki

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Tingginya ombak yang terjadi di beberapa pantai membuat Kapolsek Dasuk mengimbau para pengunjung Pantai Slopeng di Desa Sema’an, Kecamatan Dasuk, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, agar tidak berenang di pantai.

Hal itu disampaikan Kapolsek Dasuk, Iptu Hudi Susilo, SH ketika melakukan giat pengamanan di lokasi wisata untuk antisipasi 3C/GKTM di saat libur tahun baru.

“Saya mengimbau kepada para pengunjung agar tidak berenang di Pantai Slopeng, karena sudah beberapa hari-hari ini gelombang ombak mulai membesar,” tuturnya, Selasa (01/01/2019).

Kapolsek Dasuk meminta para pengujung agar mengindahkan peringatan itu. Pihaknya juga berkoordinasi dengan petugas Pantai Slopeng untuk memasang bendera peringatan agar masyarakat lebih hati-hati.

“Tadi saya sudah berkoordinasi dengan pihak panitia (petugas) Pantai Slopeng agar memasang bendera peringatan karena ombaknya juga besar dan warnanya juga berubah coklat,” pungkasnya.

Berita Terkait

Bea Cukai Madura Diduga Melakukan Pembiaran Rokok Tanpa Pita Cukai
Bea Cukai Madura Abaikan Wawancara Wartawan
Bupati Sumenep Sigap Bantu Lansia di Desa Jelbudan
P3-TGAI di Desa Campaka Resmi Dilaporkan Oleh LPK
Bea Cukai Madura Diminta Tidak Tutup Mata
Bea Cukai Madura Ditunggu Pemilik Rokok Tanpa Pita Cukai
LPK Jawa Timur Meminta Bea Cukai Periksa Oknum LSM
Oknum LSM Akui Memiliki Rokok Tanpa Pita Cukai

Berita Terkait

Jumat, 9 Mei 2025 - 08:50 WIB

Bea Cukai Madura Diduga Melakukan Pembiaran Rokok Tanpa Pita Cukai

Kamis, 8 Mei 2025 - 11:54 WIB

Bea Cukai Madura Abaikan Wawancara Wartawan

Selasa, 6 Mei 2025 - 07:39 WIB

Bupati Sumenep Sigap Bantu Lansia di Desa Jelbudan

Minggu, 4 Mei 2025 - 05:10 WIB

P3-TGAI di Desa Campaka Resmi Dilaporkan Oleh LPK

Sabtu, 3 Mei 2025 - 06:02 WIB

Bea Cukai Madura Diminta Tidak Tutup Mata

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Bea Cukai Madura Diduga Melakukan Pembiaran Rokok Tanpa Pita Cukai

Jumat, 9 Mei 2025 - 08:50 WIB

ADVERTORIAL

H. Achmad Fauzi Resmi Lantik Paguyuban Musik Tongtong

Kamis, 8 Mei 2025 - 16:22 WIB

BERITA TERKINI

Bea Cukai Madura Abaikan Wawancara Wartawan

Kamis, 8 Mei 2025 - 11:54 WIB

ADVERTORIAL

Bupati Sumenep Meminta Masyarakat Menjaga Kebersihan

Rabu, 7 Mei 2025 - 12:14 WIB

BERITA TERKINI

Bupati Sumenep Sigap Bantu Lansia di Desa Jelbudan

Selasa, 6 Mei 2025 - 07:39 WIB