Kondisi Kantor SMPN 1 Raas Sumenep Memprihatinkan

Rabu, 4 Desember 2019 - 09:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kondisi Kantor SMPN 1 Raas saat ini (Foto: Yusa')

Kondisi Kantor SMPN 1 Raas saat ini (Foto: Yusa')

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Kondisi Kantor Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 (SMPN 1) Raas, Kecamatan Raas, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur memprihatinkan.

Kepala Sekolah SMPN 1 Raas menyampaikan, kondisi Kantor SMPN 1 Raas itu temboknya sudah mengelupas dan bahkan dibeberapa bagian mengelupas sangat parah.

“Kalok kondisi seperti ini udah lama terjadi, dan sampai saat ini belum pernah dapet bantuan,” ungkap H. Ahsan, Rabu (04/12/2019).

Ia berharap, pihak Dinas Pendidikan Kabupaten Sumenep bisa mengatasi keluhannya itu, agar semua guru tidak ada lagi yang berkeluh kesah terkait kodisi Kantor SMPN 1 Raas.

“Semoga saja segera dapet bantuan, sehingga Kantor SMPN 1 Raas ini bagus,” harapnya.

Berdasarkan pantauan jurnalis sorotpublik.com, walau kondisi Kantor SMPN 1 Raas kondisinya memprihatikan, namun terlihat para murid tetap semangat mengikuti pelajaran, dan para guru tetap melakukan tugasnya sesuai fungsinya.

Penulis: Yusa’
Editor: Heri

Berita Terkait

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Ambunten Raih Juara 2 Lomba Jinggle Sehat Jiwa

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 November 2024 - 13:06 WIB

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terbaru

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:41 WIB