Kekacauan Pendistribusian Beras Salahnya Bulog

Selasa, 22 Maret 2016 - 14:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sorotpublik.com – Sumenep, Menyikapi kacaunya pendistribusian beras untuk kesejahteraan rakyat (Rastra) pada 2015 di Gudang Bulog, Bagian Perekonomian Pemkab Sumenep, Madura, Jawa Timur, berkomentar jika hal itu adalah kesalahan Bulog.

“Masalah raskin ini, yang jelas 90 persen merupakan kesalahan Bulog, karena Bulog penanggung jawabnya,” jelas Wedy, Kepala Sub Bagian Sarana Perekonomian Daerah Sumenep.

Ia menjelaskan, selama ini sejumlah kalangan kerap menyalahkan pihaknya sebagai pihak yang paling bertanggung jawab terhadap pendistribusian raskin.

Padahal Bagian perekonomian hanya sebagai fasilitator, lantaran berkaitan dengan Pemerintah Desa dan Kecamatan.

“Salah kalau kami yang selalu dituding pihak bertanggung jawab, karena kami hanya memfasilitasi saja, bukan yang melaksanakan program itu,” imbuhnya.

Menurutnya, kesalahan 10 persennya merupakan kesalahan Kepala Desa. Yang itu membuat tersendatnya pendristribusian kepada masyarakat.

“10 persennya baru kesalahan Kepala Desa, yang kadang-kadang tidak menebus atau telat melakukan penebusan,” pungkasnya. (Rul/Fin)

Berita Terkait

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 November 2024 - 13:06 WIB

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB