Kecelakaan Maut Pick Up dan Pengendara Sepeda Motor, Satu Orang Tewas Dilokasi

Senin, 27 Juni 2016 - 03:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Doess
Editor   : Red

SUMENEP , sorotpublik.com
Peristiwa kecelakaan antara mobil pick up dan sepeda motor terjadi lagi.Kali ini peristiwa yang merenggut nyawa itu,terjadi di Desa Gelugur, Kecamatan Batuan, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur Minggu (26/6/2016) malam.

Peristiwa maut ini mennyebabkansatu pengendara motor atas nama Asrat (32) langsung tewas dilokasi, sedang temannya Rahman,(29) dalam kondisi kritis.

Hayat, saudara korban menuturkan, keduanya sama-sama warga Dusun Meddelan Tengah, Kecamatan Lenteng.

Kata Hayat, kecelakaan terjadi saat Asmat yang mengendarai motor jenis Honda Beat dari arah selatan, dan hendak menyebrang, namun dari arah timur melaju mobil pick up L 300 dengan kecepatan tinggi.

“Disitulah terjadi tabrakan,Asmat terpental sejauh 20 meter dan langsung meninggal dilokasi kejadian,” paparnya.

Sedangkan Rahman, saat ini tengah kritis dengan luka dibagian kepala, bibir dan dahi, serta beberapa bagian tubuh lainnya.

“Jenazah Asmat dan korban luka Rahman saat ini sudah kami bawa ke RSUD Moh. Anwar,” tutur Hayat menjelaskan.

Sementara, identitas pengemudi mobil pick up belum diketahu, karena,hingga berita ini diturunkan, belum ada keterangan resmi dari pihak Kepolisian.

Berita Terkait

Proyek Faping Kembali Dikerjakan di Desa Ambunten Timur
Bupati Sumenep Santuni Ratusan Anak Yatim
Arini Wenny Oktora Berbagi Ratusan Paket Takjil
PIKK dan Srikandi PLN UP3 Madura Salurkan Puluhan Sembako
LPK Soroti Penggunaan BOS SMAN 1 Arjasa Sumenep
Sumur Bor di Dusun Paojajar Keluarkan Aroma Gas
IWO Pamekasan Berbagi Berkah di Bulan Suci Ramadhan
Polres Sumenep Amankan 271 Botol Arak Bali

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 13:11 WIB

Proyek Faping Kembali Dikerjakan di Desa Ambunten Timur

Senin, 17 Maret 2025 - 19:08 WIB

Bupati Sumenep Santuni Ratusan Anak Yatim

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:32 WIB

Arini Wenny Oktora Berbagi Ratusan Paket Takjil

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:37 WIB

PIKK dan Srikandi PLN UP3 Madura Salurkan Puluhan Sembako

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:28 WIB

LPK Soroti Penggunaan BOS SMAN 1 Arjasa Sumenep

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Proyek Faping Kembali Dikerjakan di Desa Ambunten Timur

Selasa, 18 Mar 2025 - 13:11 WIB

BERITA TERKINI

Bupati Sumenep Santuni Ratusan Anak Yatim

Senin, 17 Mar 2025 - 19:08 WIB

BERITA TERKINI

Arini Wenny Oktora Berbagi Ratusan Paket Takjil

Jumat, 14 Mar 2025 - 21:32 WIB

BERITA TERKINI

PIKK dan Srikandi PLN UP3 Madura Salurkan Puluhan Sembako

Jumat, 14 Mar 2025 - 20:37 WIB

BERITA TERKINI

LPK Soroti Penggunaan BOS SMAN 1 Arjasa Sumenep

Kamis, 13 Mar 2025 - 13:28 WIB