Kandang Sapi dan Dapur di Sumenep Dilalap Si Jago Merah

Selasa, 30 Juli 2019 - 21:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi kebakaran. (Foto: Ist/SorotPublik)

Ilustrasi kebakaran. (Foto: Ist/SorotPublik)

Penulis: Heri/Kiki

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Kandang sapi dan dapur milik warga Desa Brekas Laok, Kecamatan Guluk-Guluk, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, Selasa (30/07/2019), ludes terbakar

Berdasarkan informasi yang dihimpun sorotpublik.com di tempat kejadian perkara (TKP), kandang sapi dan dapur yang dilalap si jago merah itu milik Linniyah, yang saat itu sedang melaksanakan sholat Magrib, sekitar pukul 18.37 WIB.

“Kebakaran kandang dan dapur terjadi akibat pemiliknya membakar sampah di dalam kandang. Pada saat bersamaan sang pemilik langsung shalat Maghrib,” kata Nurul, warga setempat.

Kebakaran tersebut terjadi diduga kobaran api menyambar dinding yang terbuat dari anyaman bambu, sehingga membuat si jago merah melalap habis kandang dan dapur Linniyah.

Hingga berita ini ditayangkan, terlihat warga sekitar membantu memadamkan api dengan menggunakan alat seadanya.
Tak ada korban jiwa dalam insiden tersebut, namun belum ada keterangan resmi dari pihak kepolisian setempat.

Berita Terkait

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim
Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan
Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower
Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan
Puskesmas Ambunten Gelar Pembahasan Standard Pelayanan
Kades Pajenangger Diduga Lakukan Pemerasan
Beberapa Akses Jalan Kabupaten Rusak Parah

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:21 WIB

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Senin, 12 Januari 2026 - 09:29 WIB

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:07 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Januari 2026 - 05:11 WIB

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:09 WIB

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Berita Terbaru

PEMERINTAHAN

Bumdes Bunga Desa Gelar Musyawarah Desa dan Santunan Anak Yatim

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:21 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Pohon di Wilayah Pantura Tumbang

Senin, 12 Jan 2026 - 09:29 WIB

BERITA TERKINI

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Diduga Mencari Pencitraan

Jumat, 9 Jan 2026 - 07:07 WIB

BERITA TERKINI

Warga Desa Campaka Tolak Pembangunan Tower

Jumat, 9 Jan 2026 - 05:11 WIB

BERITA TERKINI

Stetmen Direktur RSUD dr. H. Moh. Anwar Dipertanyakan

Kamis, 8 Jan 2026 - 20:09 WIB