Kades Ketawang Laok Pastikan Proyek Rabat Beton Tak Bermasalah

Kamis, 12 Januari 2023 - 08:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Hosnol Hotimah, selaku Kepala Desa (Kades) Katawang Laok, Kecamatan Guluk-Guluk, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur pastikan proyek rabat beton yang berlokasi di Dusun Bungkandang tak bermasalah.

“Sesuai dengan peninjauan tim monitoring yang turun ke lokasi proyek itu tidak menemukan masalah,” ungkapnya, Kamis (12/01/2023).

Ia menjelaskan, adanya pemberitaan proyek rabat beton yang berlokasi di Dusun Bungkandang hancur dan tumpang tindih, hal itu pemberitaan kurang mengedepankan  klarifikasi kepada pihak desa, karena segala program pekerjaan di Desa Ketawang Laok dipastikan sudah dilakukan dengan benar dan sesuai regulasi.

“Tidak ada rabat beton hancur, yang media liat itu hanya sebagian kecil proyek rabat beton belum selesai dan terkena air hujan, hingga menyebabkan butiran-butiran,” pungkasnya.

Penulis: Brewok
Editor: Heri

Berita Terkait

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Ambunten Raih Juara 2 Lomba Jinggle Sehat Jiwa
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu
Dinkes Provinsi Jawa Timur Kunjungi Puskesmas Ganding
Puskesmas Gapura Berkomitmen Dalam Pelayanan Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 November 2024 - 04:08 WIB

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Senin, 18 November 2024 - 11:43 WIB

Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Senin, 18 November 2024 - 05:33 WIB

Puskesmas Ambunten Raih Juara 2 Lomba Jinggle Sehat Jiwa

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:41 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Selasa, 19 Nov 2024 - 04:08 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Senin, 18 Nov 2024 - 11:43 WIB

PEMERINTAHAN

Puskesmas Ambunten Raih Juara 2 Lomba Jinggle Sehat Jiwa

Senin, 18 Nov 2024 - 05:33 WIB