Kades Cibodas Gotong Royong Paskas Bambu di Akses Jalan Desa

Kamis, 7 Juli 2022 - 21:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUKABUMI, SOROTPUBLIK.COM – H. Ujang Suparma, selaku Kepala Desa Cibodas, Kecamtan Bojonggenteng, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bojonggenteng gotong royong paskas bambu di akses jalan desa setempat.

H. Ujang Suparma menuturkan, pemangkasan bambu di akses jalan desa disebabkan bambu yang berada di lokasi itu mengganggu para pengguna jalan.

“Karena terhalang oleh rimbunnya bambu yang menutupi sebagian jalan, maka kami bersama BPBD beserta warga dan perangkat memangkas banbu yang rimbun agar warga dan pengguna jalan tidak terganggu,” ungkapnya, Kamis (07/07/2022).

Sementara itu pihak BPBD Bojonggenteng menjelaskan, pemangkasan bambu di akses jalan desa tersebut setelah banyak mendapatkan keluhan dari warga terkait rimbunnya bambu yang mengganggu pengguna jalan.

“Apabila jalan bersih seprti ini para pengguna jalan akan merasa nyaman dan aman,” pungkas Siti Nuraeni.

Penulis: Boy Kusnadi
Editor: Heri

Berita Terkait

Gudang Penyimpanan Barang Dilalap Sijago Merah
6 Orang Ditemukan Terdampar di Kecamatan Arjasa
Proyek Irigasi di Desa Bukabu di Laporkan ke Kejaksaan
Proyek Siluman Viral di Desa Bukabu Sumenep
Aksi Balap Liar di Talango Dibubarkan Polisi
Ratusan Mahasiswa Gelar Aksi di Kantor DPRD Pamekasan
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Suport Bagi Bagi Takjil PJS
PJS Bagi Bagi Takjil di Akses Jalan Nasional

Berita Terkait

Minggu, 30 Maret 2025 - 13:42 WIB

Gudang Penyimpanan Barang Dilalap Sijago Merah

Jumat, 28 Maret 2025 - 09:07 WIB

6 Orang Ditemukan Terdampar di Kecamatan Arjasa

Senin, 24 Maret 2025 - 18:39 WIB

Proyek Irigasi di Desa Bukabu di Laporkan ke Kejaksaan

Minggu, 23 Maret 2025 - 15:21 WIB

Proyek Siluman Viral di Desa Bukabu Sumenep

Sabtu, 22 Maret 2025 - 23:00 WIB

Aksi Balap Liar di Talango Dibubarkan Polisi

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Gudang Penyimpanan Barang Dilalap Sijago Merah

Minggu, 30 Mar 2025 - 13:42 WIB

BERITA TERKINI

6 Orang Ditemukan Terdampar di Kecamatan Arjasa

Jumat, 28 Mar 2025 - 09:07 WIB

BERITA TERKINI

Proyek Irigasi di Desa Bukabu di Laporkan ke Kejaksaan

Senin, 24 Mar 2025 - 18:39 WIB

BERITA TERKINI

Proyek Siluman Viral di Desa Bukabu Sumenep

Minggu, 23 Mar 2025 - 15:21 WIB

BERITA TERKINI

Aksi Balap Liar di Talango Dibubarkan Polisi

Sabtu, 22 Mar 2025 - 23:00 WIB