Jelang Idul Adha, Ratusan Sapi Diperiksa

Selasa, 29 Agustus 2017 - 15:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Nanang

PAMEKASAN, SOROTPUBLIK.COM – Jelang Hari Raya Idul Adha tahun ini yang tinggal hitungan hari, Dinas Perternakan dan Ketahanan Pangan (DPKP) Pamekasan Madura Jawa Timur, Selasa 29 Agustus 2017 menggelar pemeriksaan hewan kurban diwilayah penjualan hewan daerah setempat.

Menurut Dokter Hewan DPKP Pamekasan Moh. Taufiqurrahman menuturkan, pemeriksaan hewan kurban, meliputi pemeriksaan kesehatan dan umur hewan agar benar-benar dalam keadaan sehat dan layak untuk disembelih. Diantaranya, harus cukup umur, sudah ganti gigi, tidak cacat dan dalam kondisi sehat.

Selain itu, pemeriksaan hewan kurban juga untuk mencegah penyebaran penyakit hewan seperti anthrax.

“Pemeriksaan hewan kurban ini merupakan agenda rutinitas tahunan Dinas Peternakan dan Ketahanan Pangan Pamekasan dengan tujuan agar hewan kurban betul-betul layak,” tutur Dokter Hewan DPKP Pamekasan Moh. Taufiqurrahman, Selasa (29/08).

Pemeriksaan hewan kurban dibagi dalam dua tahap, yakni pemeriksaan antemortem yaitu pemeriksaan fisik luar hewan sebelum dilakukan pemotongan, dan posmortem yaitu  pemeriksaan bagian dalam hewan sesudah pemotongan.

Berita Terkait

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang
Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 11:11 WIB

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang

Senin, 25 Nov 2024 - 11:11 WIB

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB