Jalan Raya Sekitar Depan Kantor Camat Ambunten Sumenep Dikeluhkan

Rabu, 30 Oktober 2019 - 07:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jalan Nasional, Jalur Pantura depan Kantor Kecamatan Ambunten, Kabupaten Sumenep, Foto (Molyadi)

Jalan Nasional, Jalur Pantura depan Kantor Kecamatan Ambunten, Kabupaten Sumenep, Foto (Molyadi)

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Jalan Nasional, jalur Pantai Utara (Pantura) yang berada di sekitaran depan Kantor Kecamatan Ambunten, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur dikeluhkan.

Salah satu warga sekitar menyampaikan, jalan sekitaran depan Kantor Kecamatan Ambunten yang dikeluhkan itu akibat jalan tersebut berlubang-lubang dan sudah lebih dari dua tahun belum ada perbaikan.

“Banyak lubang pas jalan depan Kantor Kecamatan Ambunten mas,” ungkap Molyadi, Rabu (30/10/2019).

Mol sapaan akrabnya itu menjelaskan, setiap ada pengendara baik itu pengendara roda empat maupun roda dua terlihat berhati-hati.

“Pokonya setiap pengendara yang melintas di jalan itu pasti pelan,” jelasnya.

Berdasarkan harapan para warga sekitar saat dimintai keterangan oleh jurnalis sorotpublik.com, pemerintah terkait bisa segera merespon keluh kesah warga sekitar dan para pengendara.

Penulis: Yusa’
Editor: Heri

Berita Terkait

Bupati Sumenep Sigap Bantu Lansia di Desa Jelbudan
P3-TGAI di Desa Campaka Resmi Dilaporkan Oleh LPK
Bea Cukai Madura Diminta Tidak Tutup Mata
Bea Cukai Madura Ditunggu Pemilik Rokok Tanpa Pita Cukai
LPK Jawa Timur Meminta Bea Cukai Periksa Oknum LSM
Oknum LSM Akui Memiliki Rokok Tanpa Pita Cukai
Oknum LSM Dituding Pemilik Rokok Tanpa Pita Cukai
Sistem Penerimaan Murid Baru SMAN Sudah Didepan Mata

Berita Terkait

Selasa, 6 Mei 2025 - 07:39 WIB

Bupati Sumenep Sigap Bantu Lansia di Desa Jelbudan

Minggu, 4 Mei 2025 - 05:10 WIB

P3-TGAI di Desa Campaka Resmi Dilaporkan Oleh LPK

Sabtu, 3 Mei 2025 - 06:02 WIB

Bea Cukai Madura Diminta Tidak Tutup Mata

Jumat, 2 Mei 2025 - 06:04 WIB

Bea Cukai Madura Ditunggu Pemilik Rokok Tanpa Pita Cukai

Rabu, 30 April 2025 - 05:44 WIB

Oknum LSM Akui Memiliki Rokok Tanpa Pita Cukai

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Bupati Sumenep Sigap Bantu Lansia di Desa Jelbudan

Selasa, 6 Mei 2025 - 07:39 WIB

ADVERTORIAL

PABOI Menggelar Kegiatan Pengabdian Masyarakat

Senin, 5 Mei 2025 - 10:08 WIB

BERITA TERKINI

P3-TGAI di Desa Campaka Resmi Dilaporkan Oleh LPK

Minggu, 4 Mei 2025 - 05:10 WIB

BERITA TERKINI

Bea Cukai Madura Diminta Tidak Tutup Mata

Sabtu, 3 Mei 2025 - 06:02 WIB

BERITA TERKINI

Bea Cukai Madura Ditunggu Pemilik Rokok Tanpa Pita Cukai

Jumat, 2 Mei 2025 - 06:04 WIB