Infrastruktur Masih Menjadi Sorotan DPRD Sumenep

Senin, 21 Maret 2022 - 15:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KH. Hamid Ali Munir, Ketua DPRD Sumenep.

KH. Hamid Ali Munir, Ketua DPRD Sumenep.

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Hasil Reses (Serap Aspirasi) anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, disampaikan dalam sidang Paripurna laporan fraksi-fraksi.

Rapat paripurna tersebut dipimpin langsung H. Abdul Hamid Ali Munir, selaku Ketua Dewan Hadir juga pada kesempatan itu, wakil Ketua DPRD Indra Wahyudi, M. Syukri, Sekda Sumenep Edy Rasiyadi, sejumlah pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD), dan perwakilan dari kecamatan setempat.

Dalam penyampaian hasil Reses itu, salah satunya berkaitan dengan kebutuhan dasar masyarakat, misalnya, infrastruktur jalan, jembatan, tambat labu dan lainnya masih menjadi perhatian yang digelar dalam jangka sepekan.

Ketua DPRD Sumenep Abdul Hamid Ali Munir menjelaskan, Reses yang digelar anggota dewan, merupakan amanah konstitusi secara aturan tentu absah dalam pelaksanaannya.

“Aturannya memang ada pelaksanaan Reses ini,” katanya, Senin (21/03/2022).

Politisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menjelaskan, para anggota DPRD Sumenep menjalankan Reses dan juga mempunyai tanggungjawab menindaklanjuti hasil Reses, agar nantinya diakomodir dan diketahui oleh eksekutif.

Penulis: Brewok
Editor: Heri

Berita Terkait

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Ambunten Raih Juara 2 Lomba Jinggle Sehat Jiwa
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu
Dinkes Provinsi Jawa Timur Kunjungi Puskesmas Ganding
Puskesmas Gapura Berkomitmen Dalam Pelayanan Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 November 2024 - 04:08 WIB

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Senin, 18 November 2024 - 11:43 WIB

Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Senin, 18 November 2024 - 05:33 WIB

Puskesmas Ambunten Raih Juara 2 Lomba Jinggle Sehat Jiwa

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:41 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Selasa, 19 Nov 2024 - 04:08 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Senin, 18 Nov 2024 - 11:43 WIB

PEMERINTAHAN

Puskesmas Ambunten Raih Juara 2 Lomba Jinggle Sehat Jiwa

Senin, 18 Nov 2024 - 05:33 WIB