Hujan Disertai Angin, Sebabkan Sampah Beterbangan

Jumat, 17 November 2017 - 18:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Ziad

JAKARTA, SOROTPUBLIK.COM – Hujan deras disertai angin kembali melanda Jakarta sejak pukul 13.00-14.00 wib. Hujan yang disertai angin kencang sempat membuat sampah proyek yang ada di Kelurahan Sunter Jaya, Kecamatan Tanjung Priok, Jakarta Utara berantakan.

Wahyu (30), selaku pekerja di proyek itu menuturkan, sampah-sampah sempat berterbangan ke jalan raya dan sempat mengenai satu pengendara ojek online, dan sebabkan luka ringan.

“Saat itu hujan deras di Sertai angin kencang, dan kebetulan saat itu ada tukang ojek online yang berteduh terkena sampah proyek itu,” tuturnya, Jum at (17/11).

Didik (50), selaku satpam proyek mengungkapkan, sampah proyek yang beterbangan itu dibersihkan oleh sejumlah pekerja proyek tersebu, guna tidak mengganggu para pengguna jalan.

“Guna tidak mengganggu para pengguna jalan, sampah-sampah proyek itu segera dibersihkan oleh para pekerja,” ungkapnya.

Berita Terkait

Sekolah Dasar Negeri Beringin Makin Memprihatinkan
Rumah Sakit dr. Sutomo Surabaya Geger
Calon Bupati Sumenep Nomer Urut 2 Nyoblos di TPS 001
APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang
Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Berita Terkait

Kamis, 28 November 2024 - 16:03 WIB

Sekolah Dasar Negeri Beringin Makin Memprihatinkan

Rabu, 27 November 2024 - 17:47 WIB

Rumah Sakit dr. Sutomo Surabaya Geger

Rabu, 27 November 2024 - 07:49 WIB

Calon Bupati Sumenep Nomer Urut 2 Nyoblos di TPS 001

Senin, 25 November 2024 - 11:11 WIB

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Sekolah Dasar Negeri Beringin Makin Memprihatinkan

Kamis, 28 Nov 2024 - 16:03 WIB

BERITA TERKINI

Rumah Sakit dr. Sutomo Surabaya Geger

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:47 WIB

BERITA TERKINI

Calon Bupati Sumenep Nomer Urut 2 Nyoblos di TPS 001

Rabu, 27 Nov 2024 - 07:49 WIB

BERITA TERKINI

APK Pilgub dan Pilkada di Harai Tenang Tetap Terpasang

Senin, 25 Nov 2024 - 11:11 WIB

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB