Hujan Deras, Kantor Pemkab Pamekasan Direndam Banjir

Rabu, 20 Januari 2016 - 08:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sorotpublik.com – Pamekasan, Kantor Pemerintah Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur, direndam banjir yang diakibatkan oleh hujan yang deras pada Rabu (20/012016).

Akibatnya sejumlah aktifitas di lingkungan Pemkab Pamekasan sedikit terganggu.

Dan terpaksa sejumlah dukumen dan aset harus diamankan ketempat yang setrategis.

Kantor yang berada di jalan Jokotoli ini direndam oleh air dengan ketinggian 50 cm atau selutut orang dewasa.

Sementara menurut Tim reaksi cepat BPBD Pamekasan, Budi Cahyono mengungkapkan, banjir tersebut terjadi akibat hujan lebat yang melanda kawasan itu sehingga saluran air tidak bisa menampung air hujan.

“Memang cukup deras dan intentitasnya sangat tinggi, sehingga saluran air tidak menampung air hujan,” jelasnya kepada sejumlah awak media.

Sengga saat ini air yang merendam halaman kantor Pemkab Pamekasan belum surut. (Ar/Fin)

Berita Terkait

Warga Desa Bulla’an Diringkus Polisi
Syech Terkenal Menjadi Imam Masjid di Australia
Inovasi Selantang Program Puskesmas Pragaan
Bupati Sumenep Sambangi Warga Batu Putih Laok
Proyek DAK Fisik di Sumenep Hampir Rampung
Kabid GTK Paparkan Tentang Keberhasilan Pendidikan
Memasuki Penghujung 2024, Akses Jalan Banyak Rusak
Puskesmas Bluto Raih Predikat Fasilitas Kesehatan Berkomitmen Pelayanan JKN

Berita Terkait

Minggu, 15 September 2024 - 08:37 WIB

Warga Desa Bulla’an Diringkus Polisi

Jumat, 13 September 2024 - 09:20 WIB

Syech Terkenal Menjadi Imam Masjid di Australia

Kamis, 12 September 2024 - 19:03 WIB

Inovasi Selantang Program Puskesmas Pragaan

Rabu, 11 September 2024 - 12:14 WIB

Proyek DAK Fisik di Sumenep Hampir Rampung

Selasa, 10 September 2024 - 14:40 WIB

Kabid GTK Paparkan Tentang Keberhasilan Pendidikan

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Warga Desa Bulla’an Diringkus Polisi

Minggu, 15 Sep 2024 - 08:37 WIB

HUKUM & KRIMINAL

Warga Sokobanah Sampang Diringkus Polisi

Sabtu, 14 Sep 2024 - 07:19 WIB

ADVERTORIAL

Ribuan Guru Ngaji di Daftarkan BPJS Ketenagakerjaan

Jumat, 13 Sep 2024 - 19:58 WIB

BERITA TERKINI

Syech Terkenal Menjadi Imam Masjid di Australia

Jumat, 13 Sep 2024 - 09:20 WIB

BERITA TERKINI

Inovasi Selantang Program Puskesmas Pragaan

Kamis, 12 Sep 2024 - 19:03 WIB