Heboh Sepeda Motor Dibakar Warga

Minggu, 16 Oktober 2016 - 17:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penulis : Brewok

SUMENEPSOROTPUBLIK.com  –  Motor Yamaha MIO warna putih yang diketahui dikendarai Maruki (36), warga Dusun Barenteng, Desa Banasare, Kecamatan Rubaru, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur dibakar warga, lantaran digunakan membonceng  Jamila (31), istri mudanya, asal Dusun Baktello, Desa Lebeng Barat, Kecamatan Pasongsongan, yang hendak berangkat ke Jakarta.

Namun, setelah korban memasuki Dusun Tangkulun, Desa Prancak, korban dikejar oleh Sabri bersama 7 orang temannya, menggunakan empat sepeda motor.

Tanpa alasan yang jelas, Sabri bersama 7 orang temannya melakukan penganiayaan dengan memukulkan tongkat bambu pada korban, dan membakar sepeda motornya.

“Kalau alasan pastinya kurang jelas juga, Cuma dari kabar ke kabar warga, istri muda korban masih berstatus istri orang, yang saat ini  suaminya sedang merantau ke Malaysia,” Pungkas Hadi (40), warga desa setempat, Minggu (16/10/2016).

Menurutnya, peristiwa penganiayaan dan pembakaran motor milik warga Banasare itu dilakukan warga Desa Prancak, diduga karena kesal melihat korban sering membonceng istri mudanya, yang dikabarkan punya suami di  Malaysia.

Berita Terkait

Persoalan Kades Tambaangung Barat Masuk Kerana Hukum
Camat Ambunten Tanggapi Persoalan Kades Tambaangung Barat
Kades Tabaangung Barat Diduga Alergi Wartawan
Beberapa Kasus di Desa Tambaangung Barat Mulai Terungkap
Beberapa Program di Tambaangung Barat Diduga Jadi Lahan Korupsi
Aparat Penegak Hukum Diminta Usut Tuntas Proyek TPT
LSM PK Soroti Proyek TPT di Tambaangung Barat
Ketua Fomabb Desak Presiden RI Menutup Tambang Ilegal

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 06:17 WIB

Persoalan Kades Tambaangung Barat Masuk Kerana Hukum

Kamis, 13 Februari 2025 - 06:12 WIB

Camat Ambunten Tanggapi Persoalan Kades Tambaangung Barat

Rabu, 12 Februari 2025 - 05:42 WIB

Kades Tabaangung Barat Diduga Alergi Wartawan

Selasa, 11 Februari 2025 - 06:19 WIB

Beberapa Kasus di Desa Tambaangung Barat Mulai Terungkap

Sabtu, 8 Februari 2025 - 05:44 WIB

Aparat Penegak Hukum Diminta Usut Tuntas Proyek TPT

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Persoalan Kades Tambaangung Barat Masuk Kerana Hukum

Jumat, 14 Feb 2025 - 06:17 WIB

BERITA TERKINI

Camat Ambunten Tanggapi Persoalan Kades Tambaangung Barat

Kamis, 13 Feb 2025 - 06:12 WIB

BERITA TERKINI

Kades Tabaangung Barat Diduga Alergi Wartawan

Rabu, 12 Feb 2025 - 05:42 WIB

BERITA TERKINI

Beberapa Kasus di Desa Tambaangung Barat Mulai Terungkap

Selasa, 11 Feb 2025 - 06:19 WIB

LIPUTAN KHUSUS

Ketua Kelompok Tani Diduga Diperas Kades Tambaangung Barat

Senin, 10 Feb 2025 - 06:38 WIB