Harga Tiket Dikeluhkan Pengguna Tongkang

Jumat, 13 Mei 2016 - 06:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SOROTPUBLIK.COM – Pengguna jasa angkutan kapal tongkang penyeberangan Kaliaget-Talango Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur mengeluhkan harga tiket.

Syaiful Anwar, warga Desa Gapurana, Kecamatan Talango menuturkan, saat ini harga tiket kapal tongkang masih Rp. 4.000,00.

“Meskipun harga BMM turun, namun harga tiket kapal penyeberangan Talango-Kalianget tetap,” ungkapnya, Jumat (13/05/2016).

Syaiful mengaku, setiap harinya menggunakan jasa penyeberangan kapal tongkang, hal itu dilakukan karena dirinya bekerja di wilayah Kota Sumenep.

“Artinya untuk jasa penyeberangan saja menghabiskan uang Rp. 8.000.00 setiap harinya,” tambah Syaiful.

Sementara itu, Miftahol arifin senada dengan Syaiful. Menurutnya pemerintah peka dengan kondisi dilapangan.

“Giliran Bahan Bakar Minyak (BBM) naik kompak menaikkan semua harga kebutuhan, sebaliknya, sulit menurunkan harga ketika BBM turun,” tutupnya.

Penulis : Brewok

Editor : Heri

Berita Terkait

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP
Puskesmas Ambunten Raih Juara 2 Lomba Jinggle Sehat Jiwa
Puskesmas Lenteng Gelar Pelatihan Kader Posyandu
Dinkes Provinsi Jawa Timur Kunjungi Puskesmas Ganding

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Rabu, 20 November 2024 - 10:12 WIB

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 November 2024 - 04:08 WIB

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Senin, 18 November 2024 - 11:43 WIB

Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap

Rabu, 20 Nov 2024 - 10:12 WIB

BERITA TERKINI

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Selasa, 19 Nov 2024 - 10:41 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB

Selasa, 19 Nov 2024 - 04:08 WIB

BERITA TERKINI

Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Senin, 18 Nov 2024 - 11:43 WIB