GMPK Sampang Ajukan Audiensi Kementerian Agama

Selasa, 5 April 2022 - 19:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, SOROTPUBLIK.COM – Ketua Gerakan Masyarakat Perangi Korupsi (GMPK) Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, ajukan audensi dengan Kementerian Agama Kabupaten Sampang.

Abdul Azis Agus Priyanto, SH, selaku Ketua GMPK Sampang menuturkan, maksud dan tujuannya ajukan audensi dengan pihak Kementerian Agama Sampang, karena ia menduga ada permainan yang kurang sehat terkait pembangunan gedung balai nikah dan manasik haji di KUA Kecamatan Camplong.

“Kami mengajukan permohonan untuk audiensi dengan Kepala Kantor Kementerian Agama sebagai bentuk rasa cinta saya terhadap institusi dengan tagelinenya “Ikhlas Beramal” yang memiliki makna karyawan Kementerian Agama dalam mengabdi kepada masyarakat dan Negara berlandaskan niat beribadah dengan tulus dan ikhlas,” ungkapnya, Selasa (05/04/2022).

Azis menjelaskan, audiensi dirasa lebih elegent serta sebagai bentuk preventif dan bagian rasa memilki, mengingatkan para pihak yang terlibat di dalamnya termasuk Pejabat Pembuat Komitmen (PPK), karena memiliki peran dan tanggung jawab yang tidak sederhana, sebagaimana diatur pada Pasal 11 ayat (2) Peraturan Presiden nomor 12 tahun 2021 tentang Perubahan atas Peraturan Presiden nomor 16 tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah.

“Oleh karenanya, ke depan harapannya kepada para pihak tetap pada jalur dan norma yang sudah digariskan (on the track) dan kami memiliki keyakinan pada Tim Unit Kerja Pengadaan Barang/Jasa (UKPBJ) yang sudah ditunjuk memilki integritas yang mengedepankan sisi transparansi dan akuntabilitas publik,” pungkasnya.

Penulis: Is
Editor: Heri

Berita Terkait

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak
Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan
Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar
Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas
Bappeda Sumenep Genjot Penguatan Sektor Unggulan
Jalan Mengelupas di Desa Ambunten Tengah Ditelantarkan
P3-TGAI di Desa Ellak Daya Jadi Sorotan LPK
Inspektorat Diminta Turun Terkait Aspal Mengelupas

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 06:33 WIB

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Selasa, 18 November 2025 - 14:24 WIB

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Senin, 17 November 2025 - 12:45 WIB

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Minggu, 16 November 2025 - 10:22 WIB

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Sabtu, 15 November 2025 - 08:35 WIB

Bappeda Sumenep Genjot Penguatan Sektor Unggulan

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Beberapa Warga di Desa Rajun Keluhkan Jalan Rusak

Rabu, 19 Nov 2025 - 06:33 WIB

BERITA TERKINI

Pembangunan Ruang Kelas Baru SDN Lapa Laok II Jadi Sorotan

Selasa, 18 Nov 2025 - 14:24 WIB

BERITA TERKINI

Oknum di SMPN 1 Dasuk Lakukan Pungutan Liar

Senin, 17 Nov 2025 - 12:45 WIB

BERITA TERKINI

Dugaan Korupsi 114 Milyar Ditangani Polda Jatim Tidak Jelas

Minggu, 16 Nov 2025 - 10:22 WIB

BERITA TERKINI

Bappeda Sumenep Genjot Penguatan Sektor Unggulan

Sabtu, 15 Nov 2025 - 08:35 WIB