Gelar Apel HUT Pramuka Ke-58, Ini Harapan Camat Waplau

Rabu, 14 Agustus 2019 - 14:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto bersama peserta kemah Pramuka Kwarran Desa Waplau, Kecamatan Waplau, Kabupaten Buru usai mengikuti apel dalam rangka peringatan HUT Pramuka Ke-58. (Foto: Adam S/SorotPublik)

Foto bersama peserta kemah Pramuka Kwarran Desa Waplau, Kecamatan Waplau, Kabupaten Buru usai mengikuti apel dalam rangka peringatan HUT Pramuka Ke-58. (Foto: Adam S/SorotPublik)

Penulis: Adam S
Editor: Kiki

BURU, SOROTPUBLIK.COM – Dalam rangka memperingati HUT Pramuka Ke-58, Camat Waplau, Halid Tasalisa menggelar apel di lapangan Desa Waplau, Kecamatan Waplau, Kabupaten Buru, Rabu (14/08/2019).

Apel dipimpin langsung oleh Camat Halid Tasalisa didampingi Kapolsek Waplau, Ipda Bakhtiar Teppo, serta Muspika Kecamatan Balaraja.

“Saya mengucapkan selamat Ulang Tahun Pramuka yang ke-58. Semoga di hari ulang tahun ini para generasi pramuka bisa membawa dan menjunjung harkat dan martabat Republik Indonesia,” ungkapnya.

Dalam apel bertema ‘Generasi Berkarakter dan Milenial untuk Bangsa, Camat Halid Tasalisa berharap Pramuka menyiapkan generasi berkarakter dan milenial untuk menjadi pemimpin terbaik bagi bangsa.

“Kaum muda hari ini adalah pemimpin masa depan, maka berkaryalah dan terus berkreasi,” tegasnya.

Apel memperingati HUT Pramuka Ke-58 tersebut diikuti 500 peserta pramuka dari jenjang SD (siaga), SMP (penegak), dan SMA (penggalang) se-Kecamatan Waplau, Kabupaten Buru.

Seusai apel, kegiatan dilanjutkan dengan pawai obor sekaligus camping selama 2 malam dengan pembinaan Kades Waplau, Ade Ilyas selaku Mabiran Ranting Waplau bersama Kwarran Ranting Waplau, Bakhtiar Makatita.

Bahkan, masyarakat desa se-Kecamatan Waplau juga turut hadir dalam kegiatan perkemahan tersebut.

Berita Terkait

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif
SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival
Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti
Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api
Puskesmas Moncek Gelar Kelas Kader Cakap Kakap
Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing
Puskesmas Giligenting Investigasi Penderita TB
Puskesmas Batuan Laksanakan Kaji Tiru dan Workshop ILP

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 19:00 WIB

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Jumat, 22 November 2024 - 22:45 WIB

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 November 2024 - 14:03 WIB

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Kamis, 21 November 2024 - 20:31 WIB

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Selasa, 19 November 2024 - 10:41 WIB

Puluhan Siswa di Wilayah Puskesmas Legung Diberikan Obat Cacing

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

Zamrud Khan Menghadiri Sosialisi Pengawasan Partisipatif

Sabtu, 23 Nov 2024 - 19:00 WIB

BERITA TERKINI

SMAN 1 Kabupaten Sumenep Gelar Kongkow Art Festival

Jumat, 22 Nov 2024 - 22:45 WIB

ADVERTORIAL

Plt Bupati Sumenep Musnahkan 37 Barang Bukti

Jumat, 22 Nov 2024 - 14:03 WIB

BERITA TERKINI

Sumur Bor di Desa Batuputih Kenek Mengeluarkan Api

Kamis, 21 Nov 2024 - 20:31 WIB

ADVERTORIAL

Pemerintah Terus Berupaya Menurunkan Angka Stunting

Kamis, 21 Nov 2024 - 13:06 WIB